Sosok milik Barcelona dianggap sebagai salah satu yang memainkan peran penting, kala Albiceleste mencatat kemenangan 1-0 atas Uruguay di laga kedua mereka di Copa America 2015. Tabarez pun lantas meluncurkan kata-kata sanjungan bagi pemain berjuluk La Pulga tersebut.
"Messi tidak bisa diprediksi, ia selalu bisa tampil mengejutkan dan menunjukkan kecepatan serta kekuatan mental yang tidak bisa diantisipasi. Kami tahu bahwa cepat atau lambat kami harus menghadapi dirinya, dan sosok hebat lain seperti Aguero dan Di Maria," jelas Tabarez pada AS.
"Saya tidak tahu apakah mereka tengah berada dalam penampilan terbaik mereka, namun kami mampu membatasi pergerakan mereka dengan baik di laga tadi," pungkasnya.
Gol tunggal kemenangan Argentina atas Uruguay dicetak oleh Sergio Aguero. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ups, Ronaldo Jagokan Luis Suarez Jadi Pemain Terbaik Copa
Amerika Latin 17 Juni 2015, 12:58
-
Legenda Barca Kagumi Kedahsyatan Trio MSN
Liga Spanyol 17 Juni 2015, 12:37
-
Edmilson: Setelah Pele, Messi Terhebat yang Pernah Saya Lihat
Liga Spanyol 17 Juni 2015, 12:31
-
Messi Kritik Permainan Uruguay
Amerika Latin 17 Juni 2015, 12:19
-
'Messi Tak Bisa Dibandingkan Maradona'
Amerika Latin 17 Juni 2015, 12:01
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR