
Gol tunggal Roma disumbangkan oleh Il Capitano Francesco Totti di menit ke 58 lewat sebuah skema serangan yang cukup apik. Menggunakan backheel, Totti membelokkan umpan Radja Nainggolan ke arah Alessandro Florenzi yang tak terkawal di sisi kanan. Florenzi menahan bola selama beberapa saat sebelum mengirimkan umpan ke kotak penalti, yang disambar dengan tendangan first time menjadi gol oleh Sang Pangeran Roma.
Tak ada lagi gol tercipta dalam laga tersebut, kemenangan ini membuat Roma kini berada sejajar dengan rival senegara mereka, Internazionale. Keduanya sama-sama mengoleksi tiga angka dan masih berpeluang menggusur Manchester United di puncak klasemen dengan poin lima. Inter dan Roma akan saling berhadapan di laga pamungkas, 2 Agustus 2014 mendatang.
Sementara bagi El Real, kekalahan ini membuat mereka tereliminasi dan tak mungkin lagi menembus partai puncak. Saat ini mereka baru mengantongi satu angka hasil dari kalah adu penalti lawan Inter. Jika berhasil mengalahkan MU di laga terakhir, mereka tetap tak bisa menembus urutan teratas dan menjadi wakil Grup A. (bola/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
UEFA Super Cup 2014 Dipimpin Wasit Inggris
Liga Champions 30 Juli 2014, 23:18
-
Ronaldo Berpeluang Main Lawan Manchester United
Bola Dunia Lainnya 30 Juli 2014, 18:47
-
Kalah Dari Roma, Ancelotti Lihat Sisi Positif
Bola Dunia Lainnya 30 Juli 2014, 18:30
-
Video: Tolak Jabat Tangan, Keita Lempari Pepe Dengan Botol
Open Play 30 Juli 2014, 12:16
-
Highlights ICC: Real Madrid 0-1 AS Roma
Open Play 30 Juli 2014, 11:48
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR