Cedera yang diterima Ramsey tersebut didapatkan kala Arsenal bertemu Stoke City pada tahun 2010. Tekel keras yang dilakukan bek tengah tersebut, dianggap bisa membuat karir sepak bola Ramsey.
Masalah nampaknya akan kembali muncul kala pelatih timnas Wales, Chris Coleman berniat untuk membuat Shawcross berpindah kewarganegaraan. Jika itu memang terjadi, maka bisa dipastikan ia akan bermain dalam satu tim bersama Ramsey.
Meski begitu, Ramsey mengaku bahwa dirinya sama sekali tidak memiliki masalah dengan Shawcross. Ia telah melupakan kejadian yang menimpa dirinya.
"Saya tidak memiliki masalah. Semuanya terserah manager. Ia harus melakukan apa yang ia rasa baik untuk tim. Itu mutlak menjadi keputusannya," terang Ramsey.
Lebih lanjut pemain 21 tahun ini menjelaskan bahwa Shawcross telah meminta maaf melalui sms dan ia sudah benar-benar bisa menerima apa yang telah menimpa dirinya.
Shawcross sendiri adalah mantan pemain timnas Inggris U-21. Meski begitu, ia juga pernah bermain bersama timnas Wales kala usianya masih sangat muda. Untuk itulah, Celoman berusaha untuk membujuk dirinya untuk pindah kewarganegaraan.
Tujuan Coleman hanya satu yaitu berusaha membuat Wales lolos ke Piala Dunia 2014 di Brasil. (sw/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Sedang Pantau Mamadou Sakho
Liga Inggris 30 Juli 2012, 15:16 -
Ganz: Hanya Van Persie Pengganti Ideal Ibra
Liga Italia 20 Juli 2012, 10:53 -
Wenger: Kami Akan Pertahankan Van Persie Berapapun Harganya
Liga Inggris 4 Juli 2012, 00:20 -
Djourou Bantah Rumor Kepindahannya
Liga Inggris 15 Juni 2012, 08:30 -
Liga Inggris 31 Juli 2009, 15:45
LATEST UPDATE
-
Lukai Sang Mantan, Declan Rice Jadi Man of the Match Arsenal vs West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:45 -
Prediksi Lille vs PSG 6 Oktober 2025
Liga Eropa Lain 4 Oktober 2025, 23:39 -
Prediksi Juventus vs AC Milan 6 Oktober 2025
Liga Italia 4 Oktober 2025, 23:36 -
Cetak Gol Lagi, Benjamin Sesko Jadi Man of The Match Laga MU vs Sunderland
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:23 -
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR