Neymar merupakan permata sepakbola yang belum bisa diambil oleh klub-klub Eropa. Neymar menyatakan masih setia kepada Santos dan baru akan pergi setelah gelaran Piala Dunia 2014 Brasil usai.
Meski demikian, banyak klub-klub elit Eropa yang sudah mengantri untuk mendapatkan jasa Neymar. Chelsea, Manchester United dan Juventus dikabarkan sempat berusaha memboyong Neymar dalam bursa transfer kemarin.
Tetapi kabarnya pilihan Neymar hanya ada dua; Real Madrid dan Barcelona. Duo Clasico kabarnya sudah meng-inden Neymar dari Santos. Mereka bersedia menunggu hingga 2014 untuk bisa mendapatkan jasa pemain berusia 20 tahun itu.
Robinho menganggap Neymar hanya bisa sukses bila bergabung dengan klub la Liga. Dan di la Liga, hanya ada dua klub yang punya potensi untuk menyajikan kesuksesan mutlak; Barca dan Madrid.
"Akan sangat sulit untuk mencapai titel terbaik di dunia jika Neymar terus bermain di Brasil. Dia harus pindah ke La Liga. Jika pilihannya hanya Real madrid dan Barcelona, saya sarankan dia untuk memilih Barca. Barca adalah klub hebat dan banyak pemain Brasil yang sukses di sana," ucap Robinho. (twg/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mancini: Saya Tak Ada Masalah Dengan Balotelli
Liga Inggris 21 September 2012, 22:45
-
PSG: Kami Akan Hubungi Madrid Jika Ingin Ronaldo
Liga Champions 21 September 2012, 22:30
-
Fabregas: Saya Bermain Dengan Senyum
Liga Spanyol 21 September 2012, 21:00
-
Liga Inggris 21 September 2012, 20:45

-
Kompany: Kalau Saja Tak Ada Ronaldo
Liga Champions 21 September 2012, 20:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR