Pemain depan timnas Italia berusia 21 tahun itu diberitakan marah-marah di depan sekelompok wartawan. "Kenapa kalian mengikutiku? Kalian mau apa? Aku tidak melakukan kesalahan apapun," ujarnya pada beberapa pemburu foto seperti yang dikutip koran Italia La Gazzetta dello Sport.
"Aku cuma mau makan es krim di plaza. Terus kembali ke hotel dan makan malam. Memang kalian berharap aku melakukan apa?"
Balotelli memang sering jadi pemberitaan media selama pertandingan Euro 2012. Terutama setelah dia jadi korban olok-olokan bersifat rasisme oleh suporter Kroasia.
Selain itu striker Manchester City ini juga sempat membuat penonton bola penasaran ketika merayakan golnya ke gawang Irlandia Senin lalu. Saat itu dia terlihat meneriakkan sesuatu ke arah bangku tim Italia, namun dia segera dibungkam kawan satu timnya Leonardo Bonucci.
Mungkin saja paparazzi yang mengganggu acara belanjanya itu sebenarnya cuma ingin tau apa yang diucapkannya di lapangan saat itu. (sm/opw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moratti: Balotelli Tidak Akan Berubah
Piala Eropa 21 Juni 2012, 23:50
-
Piala Eropa 21 Juni 2012, 23:44

-
Hodgson: Inggris Berlatih Penalti
Piala Eropa 21 Juni 2012, 23:20
-
Van Der Vaart : Kami Semua Harus Disalahkan
Piala Eropa 21 Juni 2012, 22:50
-
Khedira: Kehebatan Ozil Akan Segera Terlihat
Piala Eropa 21 Juni 2012, 22:08
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR