- Acara penutupan Asian Games 2018 tinggal menghitung waktu. Sama seperti waktu pembukaan, acara closing ceremony kali ini juga akan dipenuhi oleh artis-artis top papan atas dalam dan luar negeri.
Rencananya, closing ceremony Asian Games 2018 akan digelar Minggu (2/9/2019). Seperti pembukaan, acara penutupan ini juga akan dihelat di Gelora Bung Karno (GBK).
Acara closing ceremony juga nantinya akan mengusung beberapa tema. Salah satunya adalah tema terima kasih sebagai perwujudan rasa terima kasih kepada para atlet, pelatih, dan suporter yang telah meramaikan ajang ini sejak 18 Agustus lalu.
Selain itu, di acara closing ceremony Asian Games 2018 juga akan dilakukan penyerahan secara resmi tongkat estafet tuan rumah Asian Games dari Indonesia kepada Tiongkok. Tiongkok memang akan jadi tuan rumah Asian Games 2020.
Dan berikut adalah daftar pengisi acara penutupan Asian Games 2018 yang dirilis INASGOC di situs resmi Asian Games 2018:
- Super Junior
- iKon
- Bunga Citra Lestari
- Isyana Sarasvati
- RAN
- Denada
- Gigi
- Dira Sugandi
- Winky Wiryawan
- JFlow
- Lea Simanjuntak
- Siddharth Slathia
- Siti Badriah
- Jevin Julian
- Bams
- Alffy Rev
- Irfan Samsons
- Ade Govinda
- onFrame
- The Resonanz
- Drum Band Akademi TNI
- Drum Cops Cendrawasih Akademi Kepolisian
Sama seperti pembukaan, acara penutupan Asian Games 2018 ini akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, senayan, Jakarta mulai pukul 19:00 WIB dan akan disiarkan secara eksklusif oleh SCTV, Indosiar dan O Channel.
*Lihat Jadwal Upacara Penutupan Asian Games 2018 di sini. Jangan sampai kelewatan ya Bolaneters!.()
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Son Heung-Min Sumbangkan Dua Assist Untuk Hindari Wajib Militer
Bola Dunia Lainnya 1 September 2018, 21:50
-
Korea Selatan U-23 Kalahkan Jepang Untuk Medali Emas Asian Games 2018
Bola Dunia Lainnya 1 September 2018, 21:21
-
Kerja Keras Vietnam di Sepak Bola Asian Games 2018 Gagal Berbuah Medali
Olahraga Lain-Lain 1 September 2018, 19:29
-
Pelatih UEA Tolak Anggapan Menang Beruntung
Olahraga Lain-Lain 1 September 2018, 19:18
-
Son Heung-Min Ingin Bikin Bangga Tottenham Dengan Medali Emas Asian Games 2018
Liga Inggris 1 September 2018, 18:15
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR