Penyerang Manchester United tersebut masih belum bisa membela tim Inggris di Euro 2012. Ia terkena sanksi dua kali larangan bertanding sehingga tak dapat tampil di dua laga perdana.
Absennya dia tak membuat perhatian publik dunia berkurang. Kini ia tampil dengan gaya rambut baru. Rooney membiarkan rambutnya tebal di bagian atas dengan gaya bergelombang klasik. Ia mencukur tipis dengan sentuhan ala mohican di bagian samping.
Penyerang Inggris tersebut tampaknya harus bersabar menerima komentar atas rambut barunya tersebut. Banyak yang menjuluki gaya rambutnya itu dengan istilah 'gaya rambut yang sangat tidak gaya.'
Bukan kali pertama Rooney membuat kontroversi dengan rambutnya. Tahun lalu ia menghabiskan uangnya hingga Rp. 450 juta demi melakukan transplantasi rambut.
(dai/Rev)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mou Belum Tertarik Tukangi Timnas Portugal
Liga Eropa Lain 14 Juni 2012, 23:59 -
HT Review: Tendangan Bebas Pirlo Jadi Pembeda
Piala Eropa 14 Juni 2012, 23:48 -
Alonso: Permainan Irlandia Penuh Semangat
Piala Eropa 14 Juni 2012, 23:20 -
Malafeev: Advocaat Punya Banyak Kualitas
Piala Eropa 14 Juni 2012, 22:46 -
Piala Eropa 14 Juni 2012, 22:18
LATEST UPDATE
-
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR