Bola.net - - Penyerang timnas Prancis, Olivier Giroud tak yakin dunia sepak bola siap menerima pesepak bola gay dengan tangan terbuka. Dia menilai ada banyak hal yang harus disiapkan sebelum sepak bola bergandeng tangan dengan homoseksualitas.
Penyerang Chelsea ini pernah berpose di sampul depan majalaah gay Prancis, Têtu pada 2012 lalu. Dia sendiri mengaku mendukung homoseksualitas, namun harus diakui hal itu sulit terwujud dalam sepak bola.
Sebelumnya, mantan pemain Jerman, Thomas Hitzlsperger mengakui dirinya gay pada 2014 lalu. Saat itu, Giroud mengaku tersentuh dengan pengalaman pahit Hitzlsperger selama masih bermain, oleh sebab itu dia tak yakin sepak bola siap menerima homoseksualitas.
Meski mendukung, Giroud yakin pesepak bola gay harus berjuang keras. Baca komentar selengkapnya di bawah ini:
Tak Mudah
Saat mendengar kisah Hitzlsperger, Giroud langsung yakin bahwa sepak bola masih belum siap menerima pemain gay. Dia bisa memahami betapa sulitnya hidup pria gay, namun sebenarnya Giroud juga tak yakin mereka bisa membaur di dunia sepak bola.
"Itu sangat emosional [kisah Hitzlsperger]. Saat itulah saya mengatakan pada diri saya sendiri bahwa tidak mungkin menunjukkan homoseksualitas dalam sepak bola," ungkap Giroud di Sky Sports.
"Di dalam ruang ganti ada begitu banyak hormon testosteron, berganti bersama, mandi bersama - itulah yang terjadi."
"Saya memahami sakitnya dan sulitnya bagi mereka mengatakan itu [gay], itu adalah ujian sesungguhnya setelah berkutat dengan diri sendiri selama bertahun-tahun," lanjut dia.
Toleransi

Perihal dirinya sendiri, Giroud mengaku sangat mendukung. Dia adalah salah satu sosok yang sangat toleran dengan pesepak bola gay, Giroud selalu mendukung mereka.
"Saya sangat toleran dalam hal ini. Ketika saya masih di Montpellier saya terlibat dalam perjuangan ini dengan berpose untuk majalah Têtu."
"Di Arsenal, ketika mereka meminta saya memakai 'Rainbow Laces' sebagai dukungan untuk komunitas gay, saya melakukan itu. Setidaknya masih ada banyak hal yang harus dilewati sepak bola dalam subjek ini [homoseksualitas]," tandas dia.
Berita Video
Berita video Time Out yang membahas tentang 10 pesepak bola yang merambah dunia politik dan juga 5 pemain Timnas Indonesia yang memiliki followers terbanyak di Instagram.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Ronaldo, AVB Anggap Kini Berpeluang Juara UCL
Liga Champions 16 November 2018, 22:29
-
Penilaian Bakayoko: Gattuso Mirip Conte
Liga Italia 16 November 2018, 21:49
-
Bakayoko Mengaku Tidak Suka Disiuli Milanisti
Liga Italia 16 November 2018, 21:23
-
Saking Kagumnya, Giroud Puji Hazard Layaknya Seorang Pesulap
Liga Inggris 16 November 2018, 17:15
-
Soal Masa Depannya di Chelsea, Mateo Kovacic Mengaku Gelap
Liga Inggris 16 November 2018, 16:20
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR