Bagi Terry, ini adalah pertandingan perdananya usai dijatuhi sanksi larangan bertanding di empat laga, pasca dinyatakan bersalah dalam kasus rasial kepada defender Queens Park Rangers, Anton Ferdinand.
Sebelumnya beredar kabar bahwa sejumlah pemain The Gunners akan mengacuhkan jabat tangan mantan bek internasional Inggris tersebut sebelum pertandingan.
Rumor tersebut memang urung dilakukan oleh para penggawa Arsenal, namun tidak dengan sang maskot Gunnersaurus, di mana ia dilaporkan tidak menyambut sodoran tangan kapten The Blues.
Ketika Terry menghampiri sang maskot, Gunnersaurus yang tampak akan menyambut justru berpaling dan meninggalkan Terry yang terlihat bingung dengan perilaku maskot berkulit hijau tersebut.
Sebelumnya, ketika rombongan Chelsea baru tiba di stadion, kedua sosok tersebut bertemu di lorong stadion dan berjabat tangan seperti tidak akan terjadi apa-apa.
Terry juga pernah mengalami hal serupa menjelang pertandingan, yakni dilakukan oleh Wayne Bridge sebagai korban perselingkuhan dan korban terakhir, Anton Ferdinand. (mtr/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Akan Patuhi Financial Fair Play
Liga Inggris 2 Oktober 2012, 22:15 -
'Ronaldo Atau Messi? Falcao Saja!'
Liga Spanyol 2 Oktober 2012, 20:30 -
Di Matteo: Mikel Adalah Pekerja Kotor Kami
Liga Champions 2 Oktober 2012, 18:45 -
Tim Terbaik Premier League Matchday 6
Liga Inggris 2 Oktober 2012, 16:50 -
Lampard Diminta Membiasakan Diri Jadi Cadangan
Liga Champions 2 Oktober 2012, 16:24
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR