Bola.net - - memutuskan untuk mengganti logo klub mereka. Perubahan ini dilakukan dalam sebuah acara seremonial mewah yang digelar di Turin pada hari Senin malam waktu setempat.
Perubahan logo merupakan hal biasa bagi semua klub, termasuk Juventus. Namun bisanya perubahan yang dilakukan hanya perubahan minor dengan mengganti beberapa detail kecil di berbagai elemen logo.
Andrea Agnelli:il nuovo logo definisce un senso di appartenenza e uno stile che permette di comunicare il nostro modo di essere #2beJuventus pic.twitter.com/e3h8zUxGJs
— JuventusFC (@juventusfc) January 16, 2017
Namun kali ini perubahan yang dilakukan Juve cukup radikal dan menyeluruh. Hampir semua elemen logo lama dibuang dan diganti dengan logo yang sangat minimalis.
"Kami menghabiskan waktu satu tahun untuk mencari tahu apa yang diinginkan oleh pasar. Tapi logo ini juga memberikan rasa kepemilikan dan optimisme masa depan. Logo baru ini menjadi simbol cara hidup Juventus," terang Andrea Agnelli seperti dilansir Football Italia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Tak Akan Lagi Belanja Pemain Januari Ini
Liga Italia 17 Januari 2017, 22:43
-
Nedved Minta Juve Segera Kembali ke Jalur Kemenangan
Liga Italia 17 Januari 2017, 18:41 -
Nedved Bantah Kekalahan Juve Lawan Fiorentina Sudah Diprediksi Sebelumnya
Liga Italia 17 Januari 2017, 18:20
-
Juventus Tak Layak Jadi Sasaran Kritik
Liga Italia 17 Januari 2017, 17:59
-
Nedved: Saya Suka Sekali Dengan Logo Baru Juve Ini
Liga Italia 17 Januari 2017, 17:51
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR