Adalah striker Marouane Chamakh dan winger Jerome Thomas yang dijatuhi denda atas perilaku tidak terpujinya tersebut. Pulis secara terbuka mengumumkan hal tersebut dalam konferensi pers.
"Mereka harus membayar akibat perbuatan tersebut, keduanya akan dijatuhi denda," ungkap pria 56 tahun tersebut seperti dilansir BBC.
"Diving adalah penyakit, salah satu yang ingin saya enyahkan dari tim ini. Para pemain harus diingatkan kembali bahwa itu bukanlah hal yang benar."
Khusus untuk Thomas, yang mendapatkan kartu kuning dari Mike Dean setelah upaya divingnya gagal di injury time, Pulis bahkan menyuruh pemain tersebut untuk meminta maaf kepada wasit.
"Saya sangat tegas tentang hal ini. Saya telah menemui Mike bersama Jerome, yang meminta maaf begitu laga berakhir," imbuh Pulis.
Tentu sebuah prinsip yang patut dipuji dari Pulis, mengingat hanya segelintir pelatih di klub-klub liga besar Eropa yang secara terbuka menunjukkan sikap antipati terhadap diving.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lahm Dan Podolski Dukung Karir Ozil di Arsenal
Liga Inggris 4 Maret 2014, 23:32
-
Dawson Tak Sabar Hadapi Chelsea
Liga Inggris 4 Maret 2014, 23:04
-
Liga Inggris 4 Maret 2014, 22:32

-
Liga Inggris 4 Maret 2014, 22:07

-
Mertesacker: Saya Bangga Kenakan Jersey Arsenal
Liga Inggris 4 Maret 2014, 22:01
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR