Dia bahkan menjadi headline setelah menyatakan jika Paraguay memenangkan Piala Dunia 2010, dia dengan senang hati akan berlari telanjang di jalan utama Asuncion, yang hampir sama dengan janji sebelumnya dari pelatih Argentina, Diego Maradona, yang akan melakukan hal yang sama di Buenos Aires.
Namun harapan fansnya di Amerika Selatan dan mungkin semua orang di dunia tampaknya sirna begitu Paraguay disingkirkan oleh Spanyol di babak perempat final piala dunia lalu.
Tapi ternyata semua harapan itu tidak sirna begitu saja saat Larissa telah mengkonfirmasi kalau dia akan tetap melaksanakan janjinya meskipun Paraguay gagal memenuhi target yang dia tetapkan.
Larissa mengungkapkan alasan di balik kemurahan hatinya itu.
"Ini akan menjadi hadiah bagi semua pemain, dan untuk semua orang di Paraguay untuk bisa menikmatinya," katanya.
"Mereka sudah berusaha sekeras mungkin dan memberikan semua yang mereka mampu di lapangan."
Tapi belum ada keterangan pasti kapan aksi itu akan dilakukan. (metro/cax)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR