
Bola.net - Inter Milan berhasil menjinakkan keganasan Lazio dengan skor 3-1 di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (15/02/2021) dini hari WIB.
Inter menjamu Lazio di giornata 22 Serie A 2020-21. Laga ini berlangsung sulit bagi sang tuan rumah.
Sebab Lazio tampil apik. Mereka bahkan mampu mendominasi pengusaan bola dari Inter. Persentase 65 berbanding 35 persen.
Namun Inter mampu tampil efektif. Dari 12 percobaan tembakan, tujuh di antaranya tepat sasaran. Tiga berhasil berbuah gol.
Inter mencetak gol melalui Romelu Lukaku dan Lautaro Martinez. Lukaku mencatatkan brace di laga ini. Sementara itu Lazio mencetak gol melalui Sergej Milinkovic-Savic.
Kemenangan ini tentu saja membuat fans Inter Milan merasa sangat bahagia. Seperti apa reaksi mereka?
Simak selengkapnya di bawah ini Bolaneters.
Masterclass Duo Lukaku - Lautaro
Masterclass pic.twitter.com/QjcUuOQliU
— 𝓚𝓪𝓵𝓪𝓶𝓲𝓽𝔂 ➐ (@QKalamity) February 14, 2021
Fans yang Bahagia
You lot keep me happy, what a result and what a club 💙🖤
— ŁỮĆΔŞ 🧛🏿 (@uNd3aD_Carti) February 14, 2021
"Kalian tetap membuat saya bahagia. Hasil yang luar biasa dan klub yang luar biasa."
Cara Mengakhiri Akhir Pekan yang Luar Biasa
Best end to the weekend 🙌😍 https://t.co/vgKeC27x0i
— Kato Capisani-Young (@katiey86) February 14, 2021
Scudetti 19
Let's keep going and let's make it our 19 scudetti! Forza Inter! ⚫🔵🙏
— 。 (@alexanderp_15) February 14, 2021
"Ayo terus dan jadikan ini scudetto ke-19. Forza Inter!"
Semoga Istiqomah Sampai Akhir Musim
Daripada bilang "Puncak dingin", lebih prefer bilang "Baru hijrah ke Puncak, semoga istiqamah sampe akhir musim" 😂😂
— Porong (@Sibirantulang) February 14, 2021
Semoga Awet di Pucuk Sampai Akhir Musim
Semoga awet di pucuk sampe akhir musim
— A.Hermawan (@agushermaone) February 14, 2021
Ekspresi Conte = Ekspresi Fans Inter
Same Mister Inter fans😂😂😂😂🖤💙🖤💙 pic.twitter.com/EU81gvu5kA
— Veronica(SemprePazzaInter) (@veromumy87) February 14, 2021
Akhir Pekan yang Indah
Sipp weekend yg indah bagi Interisti.
— 𝑽𝒊𝒄𝒌𝒚 17 (@pratamavicky177) February 14, 2021
- Milan kalah
- Juve kalah
- Ibra nul ❌
- Ronaldo nul ❌
- Lukaku brace ☑️☑️
- Cm sayang kegolan satu gapapa, bukan karna planga ~ plongo
CAPOLISTA 🥶 ⚫🔵#FORZAINTER#InterLazio
Adem Seperti di Kota Batu
Hawane wes koyok ndek batu kii wkwkwk
— sebut saja (@KimJonxUnch) February 14, 2021
Semoga Aman di Pucuk
Selisih 1 poin bruh, kepleset dikit bisa turun lagi. Semoga aman aman aja
— mz.igoy (@haigoy13) February 14, 2021
Kudeta yang Sukses
#FORZAINTER 🔵⚫🔵⚫
— eref (@ikankoki28) February 14, 2021
kudeta puncak 🤙🏿
Paket Lengkap
3 poin dan kudeta peringkat 1 klasemen.
— Prasetyo Edi Wibowo (@pradibo11) February 14, 2021
Penampilan ke-500 Handanovic.
Gol ke-300 Lukaku.
LuLa is back.
Lengkap.
⚫🔵#ForzaInter
Nyindir Tetangga Nih
Kata fansnya yg kmrn kalah lawan spezia " target cm 4 besar ko, tenang aja ga usah panik 🤭🤭🤭.."
— jaka pratama (@_pratamajaka) February 14, 2021
(Twitter)
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan Inter Milan vs Lazio: Skor 3-1
- Man of the Match Inter Milan vs Lazio: Romelu Lukaku
- Antonio Conte Minta Maaf pada Juventus: Harusnya Acungkan Jempol Saja
- Douglas Costa Suka Lihat Keributan Antara Conte vs Agnelli dan Lukaku vs Ibrahimovic
- Inginkan Christian Eriksen, Chelsea Siap Berikan Jorginho ke Inter Milan
- Sederet Koleksi Jersey Spesial Imlek dari Manchester United, Liverpool, hingga Arsenal
- Nostalgia, 10 Transfer Terbaik Inter Milan Era Presiden Massimo Moratti
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pasca Dikalahkan Spezia, AC Milan Gelar Rapat untuk Bahas Sesuatu
Liga Italia 15 Februari 2021, 23:01
-
Milan Bakal Belanja Lagi di Madrid, Kali Ini Incar Benzema
Liga Italia 15 Februari 2021, 19:27
-
Masih Ngebet, Juventus Pantau Arkadiusz Milik di Marseille
Liga Italia 15 Februari 2021, 18:20
-
Ketika Spezia Bikin Milan Tak Berdaya
Galeri 15 Februari 2021, 12:24
-
Lazio Beres, Sekarang Inter Fokus ke AC Milan
Liga Italia 15 Februari 2021, 11:11
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR