Bola.net - - Bukan Paul Pogba namanya jika tak gonta-ganti gaya rambut. Semenjak namanya mencuat sebagai salah satu gelandang top dunia, pemain Prancis tersebut memang kian getol mengubah model mahkotanya.
Sebelumnya, eks sempat membuat heboh para penggemarnya di dunia maya, terutama yang berasal dari Indonesia. Pasalnya, Pogba sempat mewarna rambutnya dengan corak merah-putih, mirip dengan corak bendera kebanggaan kita.
Pogba sendiri kini tengah absen membela Manchester United. Ia mengalami cedera hamstring ketika menghadapi Basel di Liga Champions dan diperkirakan akan menepi selama kurang lebih tiga hingga empat bulan.

Untuk mengisi waktu luangnya, selain memulihkan diri Pogba juga melakukan salah satu hobinya, yakni mengganti gaya rambut!
Dalam unggahan foto terbaru di Instagram, pria yang juga seorang muslim tersebut memamerkan desain rambut terbarunya. Jika diperhatikan lebih cermat, motif di rambut mantan pemenang trofi Golden Boy itu mirip dengan sayap Garuda, hewan mitos yang menjadi inspirasi lambang negara Indonesia.

Namun demikian, jika melihat komentar yang masuk di media sosial sang pemain, banyak penggemar United yang tidak suka dengan gaya anyar Pogba tersebut. Pasalnya, ia dinilai lebih baik fokus ke pemulihan cedera, ketimbang memperbaiki gaya dan penampilan luarnya.
Sebelum tumbang karena cedera, Pogba mencatat empat penampilan di Premier League dan sukses membukukan dua gol dan dua assist.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Satu-satunya Hal Positif Dari Liverpool di Laga Lawan Spartak Menurut Ferdinand
Liga Champions 27 September 2017, 22:50
-
Eks MU Ini Ikut Marah Melihat Karius Memble Lawan Spartak
Liga Champions 27 September 2017, 22:24
-
Ferdinand Sebut Ronaldo dan Scholes Sebagai Rekan Setim Terbaik
Liga Inggris 27 September 2017, 21:58
-
Ferdinand Kembali Puji Lini Serang Liverpool
Liga Inggris 27 September 2017, 20:47
-
Duel Madrid vs Juve Buat Bailly Termotivasi Main di UCL
Liga Champions 27 September 2017, 19:56
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR