
Bola.net - Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, lolos ke perempat final Malaysia Masters 2020 usai membekuk wakil Korea Selatan, Choi Solgyu/Seo Seung-jae, dengan skor 21-16, 21-14, di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Kamis (9/1/2020).
Fajar/Rian langsung menekan dan menyelesaikan gim pertama dengan cepat. Mereka tak membiarkan pasangan Korea mengembangkan permainan. Di sisi lain, Choi/Seo juga kerap membuat kesalahan sendiri.
Pada gim kedua, situasi tak berubah. Fajar/Rian dengan cepat unggul lima poin pada interval. Choi/Seo kembali membuat kesalahan sendiri dan skor 16-9. Korsel sempat mengejar tiga poin, namun Fajar/Rian kembali menunjukkan penampilan terbaik dan menyegel gim kedua dengan skor 21-14.
Tiga Wakil Ganda Putra
Dengan demikian, Indonesia mengirimkan tiga ganda putra ke perempat final. Sebelumnya, Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon dan Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan merebut tiket perempat final.
Pada perempat final Malaysia Masters 2020, Fajar/Rian bertemu Kevin/Marcus dan Ahsan/Hendra menantang pasangan Chinese Taipei, Liao Min Chun/Su Ching Heng.
Disadur dari: Bolacom/Penulis: Wiwig Prayugi/Editor: Benediktus Gerendo Pradigdo/Dipublikasi: 9 Januari 2020
Baca Juga:
- Ahsan/Hendra Lolos ke Perempat Final Malaysia Masters 2020
- Kevin/Marcus ke Perempat Final Malaysia Masters 2020 Usai Bekuk Tuan Rumah
- Hafiz/Gloria dan Jonatan Christie ke Perempat Final Malaysia Masters 2020
- Empat Unggulan yang Tumbang di Malaysia Masters 2020
- Greysia/Apriyani ke Perempat Final Malaysia Masters 2020
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jonatan Christie Terdepak dari Malaysia Masters 2020
Bulu Tangkis 10 Januari 2020, 19:27
-
Ke Semifinal Malaysia Masters 2020, Ahsan/Hendra Akui Sempat Sulit Bekuk Lee/Wang
Bulu Tangkis 10 Januari 2020, 16:35
-
Bekuk Korea Selatan, Greysia/Apriyani Menuju Semifinal Malaysia Masters 2020
Bulu Tangkis 10 Januari 2020, 16:28
-
Ahsan/Hendra Tembus Semifinal Malaysia Masters 2020
Bulu Tangkis 10 Januari 2020, 16:21
-
Jadwal Siaran Langsung Perempat Final Malaysia Masters 2020
Bulu Tangkis 10 Januari 2020, 09:33
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR