
Bola.net - Manchester United meraih hasil buruk kala menjamu PSG dalam ajang Liga Champions. Anthony Martial kembali menjadi sorotan dalam pertandingan tersebut.
Setan Merah menghadapi PSG pada matchday kelima penyisihan Grup H Liga Champions, Kamis (3/12/2020) WIB. Bermain di Old Trafford, Setan Merah takluk dengan skor 1-3.
Tiga gol PSG di laga ini dicetak Neymar (dua gol) dan Marquinhos. Sementara Setan Merah cuma mampu membalas melalui Marcus Rashford.
Martial kembali menjadi sorotan karena tampil buruk dalam pertandingan ini. Ia gagal mengkonversi empat peluang emas menjadi gol.
Alhasil banyak yang kesal dengan penampilan Martial di laga melawan PSG. Bahkan, tidak sedikit yang membandingkan Martial dengan rekan senegaranya Olivier Giroud.
Giroud tampil sangat gemilang saat Chelsea menang 4-0 atas Sevilla. Keempat gol The Blues tersebut diborong oleh mantan pemain Arsenal tersebut.
Berikut ini beberapa cuitan warganet yang menganggap Giroud lebih baik dari Martial.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Giroud Lebih Baik dari Martial
Giroud is an overall better player than Anthony Martial and there's nothing you or the devils in red can do about it.
— 𝙈𝙖𝙡𝙞𝙠 ✨ (@MalikGCFR) December 2, 2020
Fans MU Mengakuinya
I'm Manchester United fan but I must admit that Olivier Giroud is 10x better Anthony Martial.
— KOJO BANKZ 🇬🇭 (@KoJo_Bankz99) December 2, 2020
Perbedaannya Jelas
Giroud is far better than this calamity called Martial. The difference is clear. #CFC #SevillaChelsea pic.twitter.com/82Eqln5tzb
— Nwosu Justice™ (@NwosuJustice1) December 2, 2020
Jangan Pernah Bandingkan Martial dengan Giroud
Don’t ever compare martial to giroud. Giroud is miles better than that ass. And...Ole’s at the wheel🤣 https://t.co/tZ9ILGV8wK
— Praviennn❄️ (@Pravien__) December 2, 2020
Martial Harus Belajar dari Giroud
Foolish martial please go and learn from your fellow country man Oliver giroud
— idris kareem (@kareemidris80) December 2, 2020
Giroud yang Sudah Tua Lebih Jago dari Martial
a 40 years old Giroud scored 4goals but ice cold Martial miss this😭😭😭😭
— Ò$ÇÀR (@oscarCFC___) December 2, 2020
pic.twitter.com/xaAIbBUeYh
Martial Tak Bisa Gantikan Giroud di Timnas
There's no way martial replace giroud in national team now
— Boi (@BoyyCFC) December 3, 2020
Beda Kelas
Giroud. Martial.#SEVCHE | Giroud | pulisic | Martial l | Havertz l pic.twitter.com/fFy5tX7i9Y
— Samjay (@SamuelOlawuyi15) December 2, 2020
Beda Nasib
No way Martial has missed as many big chances (4) as goals Giroud scored today https://t.co/5cBdcC75zx
— Soale (@soaleseini) December 2, 2020
Kamu Tim Mana?
Who's a better striker...
— Green ♛ (@greenaugustus12) December 2, 2020
RT for Giroud like for martial pic.twitter.com/eENVPLxUbz
Sumber: Twitter
Baca Juga:
- Fred Bawa Manchester United ke Skenario Mimpi Buruk di Liga Champions
- 5 Pelajaran dari Laga Manchester United vs PSG: Kartu Merah Rugikan MU
- Gawat Manchester United! Selain Kalah dari PSG, Marcus Rashford Juga Cedera
- Terbaik dan Terburuk Manchester United vs PSG: Fred, Anthony Martial hingga Neymar
- Dalih Solskjaer Tidak Tarik Fred: Dia Main Bagus Kok
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gentleman! Thomas Tuchel Akui PSG Menang Hoki Lawan MU!
Liga Champions 3 Desember 2020, 20:44
-
Lini Serang MU Dicaci, Scott McTominay Membela
Liga Champions 3 Desember 2020, 20:31
-
Kalah Lawan PSG, Manchester United Pede Bisa Bekuk RB Leipzig
Liga Champions 3 Desember 2020, 18:00
-
Tumbang Lagi di Old Trafford, Manchester United Diminta Lekas Move On
Liga Champions 3 Desember 2020, 17:40
-
Harry Maguire: PSG Menang Hoki!
Liga Inggris 3 Desember 2020, 17:20
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR