Dalam duel sesama tim La Liga itu, Barca masih dianggap sebagai unggulan. Pasalnya, Blaugrana memiliki catatan hebat serta pengalaman melimpah di kompetisi tersebut. Karenanya, Gabi mengatakan Atleti akan mencoba memanfaatkan pengalaman David Villa dalam laga nanti.
"David Villa memiliki pengalaman yang sangat melimpah dalam pertandingan seperti ini. Selain itu, pertandingan melawan Barca akan selalu istimewa baginya. Kami sebagai tim juga ingin melakukan yang terbaik. Melawan tim sehebat Barca akan selalu sulit, terutama jika digelar di kandang mereka," terang Gabi kepada UEFA.com.
Salah satu keunggulan yang dimiliki Atleti atas Barca adalah kekuatan fisik sebagai tim. Meski Barca masih favorit, Gabi menegaskan Atleti akan mencoba untuk menang dengan mempersiapkan diri sebaik mungkin.
"Statistik Barca selama lima tahun terakhir membuat mereka menjadi favorit dalam laga ini. Orang mungkin akan mengatakan saya sok menjadi korban karena mengatakan kami bukan unggulan. Tapi kami lebih unggul secara fisik dan kami akan mempersiapkan laga ini dengan baik." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 22 Maret 2014, 18:14

-
Ramos: Barca Tak Lagi Ditakuti
Liga Spanyol 22 Maret 2014, 18:05
-
Clasico Perdana Casillas, Indah dan Emosional
Liga Spanyol 22 Maret 2014, 17:45
-
Casillas Tak Kuasa Perkirakan Efek Clasico
Liga Spanyol 22 Maret 2014, 17:32
-
Bosque Harap El Clasico Berjalan Damai
Liga Spanyol 22 Maret 2014, 17:15
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR