Bola.net - - AS Roma menelan kekalahan telak 2-5 atas Liverpool pada leg pertama semifinal Liga Champions di Anfield, Rabu (25/4) dini hari WIB. Pekerjaan berat pun menanti Roma di leg kedua yang akan dilangsungkan pekan depan.
Pelatih AS Roma, Eusebio di Fransesco (EDF) mengatakan bahwa laga leg kedua nanti tidak akan semudah saat timnya menaklukkan Barcelona tiga gol tanpa balas pada perempat final lalu. Kala itu Roma mengalami nasib yang kurang lebih sama dengan saat ini.
Roma kalah 1-4 pada leg pertama di Camp Nou namun mampu membalas 3-0 di leg kedua. De Rossi dkk. pun berhak melaju ke semifinal. Tapi hal yang sama mungkin sulit terulang lagi mengingat EDF menganggap Liverpool jauh lebih sulit daripada Barcelona.
"Kami memulai pertandingan dengan baik, tapi kemudian kami sedikit kehilangan arah. Reaksi kami di akhir laga sangat dinantikan, dan kami harus percaya kami mampu membalikkan keadaan," ujar EDF dinukil dari laman resmi UEFA.
"Ini tidak akan menjadi pertandingan seperti melawan Barcelona. Ini akan menjadi sangat sulit, tetapi kami harus terus percaya dan kami ingin mengerahkan seluruh kemampuan kami sampai akhir."
Lebih lanjut, EDF pun masih belum ingin memberikan koreksi mendalam soal beberapa kesalahan permainan timnya. Sebab menurutnya Roma sudah mencapai hal yang hebat di laga itu.
"Sekarang bukan waktu yang tepat untuk banyak mengoreksi. Tim ini sudah mencapai banyak hal hebat," tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jika Juara Liga Champions, Salah Bisa Dobrak Dominasi Messi dan Ronaldo
Liga Champions 25 April 2018, 22:54
-
Setelah Hajar Roma, Ini Penilaian Lampard Untuk Liverpool
Liga Champions 25 April 2018, 21:24
-
Owen Berharap Madrid Bisa Jebol Gawang Bayern
Liga Champions 25 April 2018, 19:53
-
Serangan Keji Fans Roma di Liverpool Buat UEFA Syok
Liga Champions 25 April 2018, 19:23
-
Roma Kecam Perilaku Keji Suporter Yang Serang Fans Liverpool
Liga Champions 25 April 2018, 18:01
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR