The Gunners memiliki tugas berat untuk melanjutkan performa apik mereka dalam beberapa laga terakhir. Sejak kalah dari Olympiakos akhir bulan September silam, The Gunners sukses meraih enam kemenangan beruntun, termasuk mengalahkan Bayern Munchen dua gol tanpa balas.
Dan jelang pertemuan kembali melawan Munchen di laga keempat penyisihan grup Liga Champions, Bellerini menyebut timnya hanya fokus untuk menjalani laga demi laga. Karena itu, usai mengalahkan Swansea City akhir pekan lalu, Bellerin menyebut timnya kini sangat fokus bersiap diri lawan wakil Jerman itu.
"Kami harus melangkah satu pertandingan ke satu pertandingan. Kami harus memiliki fokus saat melawan Swansea dan kami tahu itu akan sulit," ujarnya.
"Mereka adalah tim yang sangat mengandalkan fisik dan mereka cepat. Tapi sekarang saatnya untuk mengalihkan fokus pada laga melawan Bayern Munchen, seperti yang kami tahu itu akan menjadi laga yang sangat, sangat sulit," tandasnya.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kanchelskis Anggap Schweinsteiger Tak Cocok Bagi MU
Liga Inggris 3 November 2015, 22:56
-
Guardiola Siap Hadapi Serbuan Arsenal
Liga Champions 3 November 2015, 21:05
-
Diego Costa Terancam Absen di Liga Champions
Liga Inggris 3 November 2015, 14:54
-
Serge Aurier, Sang Pagar Hidup Bagi Cristiano Ronaldo
Editorial 3 November 2015, 14:16
-
Bonucci: Di Juventus, Anda Harus Selalu Menang!
Liga Champions 3 November 2015, 13:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR