PSG sempat menang 3-1 atas Chelsea di leg pertama perempat final Liga Champions, sebelum gol telat Demba Ba di Stamford Bridge membuat mereka tersingkir akibat aturan gol tandang.
"Memenangkan Liga Champions jelas merupakan misi terbesar, usai memenangkan Ligue 1 dua kali. Itu adalah trofi yang indah dan menjadi target utama kami. Setiap pesepakbola yang bermain di Eropa selalu ingin memenangkan Liga Champions," tutur Cavani pada The Sun.
"Namun kami punya banyak kompetisi dan kami harus berusaha memenangkan semuanya. Ya, hasil tahun lalu memang menyakitkan, namun itu masa lalu. Dalam hidup, hal semacam ini bisa terjadi dan itu akan terus ada di masa lalu. Hal tersebut membantu anda menjadi lebih kuat. Sekarang, saya punya kesempatan lain melawan Chelsea," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Blanc: Ibrahimovic Andalan Kami, Chelsea Punya Eden Hazard
Liga Champions 16 Februari 2015, 23:51
-
Galeri: Persiapan Chelsea Tantang PSG
Open Play 16 Februari 2015, 22:15
-
Badai Cedera, Blanc Berharap PSG Bisa Mengguncang Chelsea
Liga Champions 16 Februari 2015, 21:58
-
Costa Puji Ibra Sebagai Striker Terbaik Sepanjang Masa
Liga Champions 16 Februari 2015, 21:10
-
Robben: Mourinho Membentuk Mental Saya
Liga Champions 16 Februari 2015, 20:02
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR