Bola.net - - Eks pemain Manchester United, Andy Cole, memperingatkan eks klubnya untuk tidak terlalu terbuai dengan start apik mereka di awal musim, dan memperingatkan bahwa mereka masih terpaut jauh dari juara Liga Champions, Real Madrid.
Cole, yang belum lama ini terlibat dalam laga persahabatan antara legenda Barca dan MU di Old Trafford, terkesan dengan sukses tim asuhan Jose Mourinho menang di tiga laga beruntun liga tanpa kemasukan gol.
Namun ia percaya bahwa kekalahan tim dari Real Madrid di Piala Super Eropa tak boleh dilupakan dengan cepat, menjelang comeback tim di UCL pada 12 September mendatang.
Marouane Fellaini
"Kembali ke Liga Champions amat masif untuk klub, karena hal tersebut membuat anda bisa mendatangkan pemain yang anda inginkan. Itulah yang diinginkan fans dan apa yang mereka harap dari United," tutur Cole di Goal International.
"Memenangkan Liga Champions semakin sulit. Jika anda lihat tim yang memenangkannya dua tahun terakhir, kami melawan mereka di Piala Super dan saya kira anda bisa lihat perbedaannya di sana."
"Ada perbedaan yang jauh antara Real Madrid dan Manchester United. Real Madrid juga punya pelapis yang bagus. Jadi untuk bisa memenangkan kompetisi itu, anda harus ada dalam kondisi top."
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard: Real Madrid Tim Terbaik Dunia
Liga Spanyol 4 September 2017, 22:32
-
Ferguson Biarkan Keane Tendangi Ronaldo Agar Tidak Cengeng
Liga Inggris 4 September 2017, 21:16
-
Isco Pertegas Komitmennya di Real Madrid
Liga Spanyol 4 September 2017, 15:40
-
Standing Ovation Untuk Iniesta di Bernabeu
Piala Dunia 4 September 2017, 15:14
-
Zidane: Wenger Seorang Panutan
Liga Spanyol 4 September 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR