Salah satu klub yang dikabarkan meminati Dante adalah Manchester United, yang memang tengah mengalami problem di sektor bek tengah setelah Nemanja Vidic dan Rio Ferdinand semakin dimakan usia sementara para bek yang lebih muda belum menunjukkan konsistensi mereka.
Setelah kemarin kabar pindahnya Dante dibantah oleh sang agen, kali ini giliran penggawa Timnas Brasil ini yang buka suara dan menyangkal dirinya ingin pindah.
"Saya bangga diincar oleh klub sebesar Manchester United, namun kenyataannya saat ini saya bermain di klub terbaik di dunia. Saya tak bisa mengharapkan yang lebih baik lagi," kata pengoleksi 10 caps bersama Selecao ini.
Dante dibeli dari Borussia Moenchengladbach pada musim panas 2012 lalu dengan harga tak sampai 5 juta Euro. Meski begitu, ia muncul menjadi sosok tak tergantikan di lini belakang Munich yang meraih gelar treble musim lalu.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Albania Menyerah Kejar Januzaj
Piala Dunia 23 Januari 2014, 23:25
-
Manajer Fulham Ikut Komentari Transfer Juan Mata
Liga Inggris 23 Januari 2014, 22:30
-
Kepastian Juan Mata ke United Tunggu Kedatangan Salah?
Liga Inggris 23 Januari 2014, 21:30
-
Bruce: Kedatangan Mata Akan Mengangkat Pemain United
Liga Inggris 23 Januari 2014, 21:07
-
Mancini Beri Dukungan Kepada Moyes
Liga Inggris 23 Januari 2014, 20:14
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR