Meski demikian pemain 26 tahun ini tetap mewaspadai kualitas pemain yang diturunkan untuk mengisi pos yang ditinggalkan Costa. Atletico memang masih memiliki sejumlah penyerang berbahaya lainnya seperti Adrian dan juga David Villa.
"Diego Costa? Saya lebih suka jika ia tak bermain. Namun tentu saja kami tak boleh menjadi pesimis seandainya ia akhirnya bisa diturunkan," ungkap Fabregas dalam wawancara resmi UEFA.
"Namun kami tetap harus mewaspadai jangan sampai pengganti Costa malah berhasil membobol gawang kami. Costa memang pemain penting, tapi Atletico juga punya banyak pemain hebat lainnya. Lebih baik kami fokus pada diri kami sendiri."
Pada laga leg pertama di Camp Nou pekan lalu, kedua tim bermain imbang 1-1. (uefa/mri)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Laudrup Jagokan Atletico Juara Liga Champions
Liga Champions 9 April 2014, 23:55
-
Laudrup Pesimis Madrid Juara La Liga
Liga Spanyol 9 April 2014, 23:35
-
Carvajal: Lolos ke Semifinal Menambah Motivasi Madrid
Liga Champions 9 April 2014, 22:56
-
Larsson Sayangkan Cedera Valdes
Liga Champions 9 April 2014, 22:01
-
Larsson Yakin Barca Juara Liga Champions
Liga Champions 9 April 2014, 21:39
LATEST UPDATE
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Pengakuan Emosional Maldini: Sulit Bicara Soal AC Milan, Tapi Hati Tetap Merah Hitam
Liga Italia 19 November 2025, 17:00
-
Simak BRI Super League 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 16:57
-
Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 19 November 2025, 16:44
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Puja-puji Matheus Cunha untuk Rekrutan Anyar MU Ini: Enak Banget Main Ama Dia!
Liga Inggris 19 November 2025, 16:29
-
Bakal Cabut dari MU, Jadon Sancho Bakal Lanjutkan Karir Jauh dari Inggris
Liga Inggris 19 November 2025, 16:21
-
Duh, MU Tidak Bisa Angkut Joao Gomes di Januari 2026?
Liga Inggris 19 November 2025, 16:11
-
CEO Cloudflare Ungkap Penyebab X dan ChatGPT Lumpuh: Bukan Serangan Siber
News 19 November 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR