
Malam ini, Ronaldo akan pulang untuk kali pertama ke Old Trafford sejak hijrah ke Spanyol 2009 silam. Ia punya misi membawa Los Blancos menang di leg kedua babak 16 besar Liga Champions setelah hanya bermain imbang 1-1 pada pertemuan pertama di Bernabeu.
Namun meski paham betul kerusakan yang bisa dihasilkan mantan anak asuhnya itu, Ferguson mendesak Setan Merah fokus pada permainan mereka sendiri.
"Ronaldo adalah atlet yang sempurna. Ia tak pernah melewatkan satu laga, punya fisik fantastis, dua kaki bagus, cepat dan apik dalam duel udara. Kecemasan terbesar saya adalah jika ia tampil karena Anda sudah memperkirakan ia akan banyak memberi masalah," tukas manajer asal Skotlandia itu.
Ferguson mengaku jika United akan mencoba meredam Ronaldo sebisa mungkin, meski itu tak bakal mudah. "Namun ini bukan hal yang seharusnya kami takuti. Jika kami mencemaskan kerusakan yang bisa ditimbulkan Cristiano, maka kami bisa melupakan diri kami sendiri," tegasnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Isyaratkan Tak Akan Latih United
Liga Champions 5 Maret 2013, 22:22
-
'Conte Tak Akan ke Chelsea Atau Madrid'
Liga Champions 5 Maret 2013, 21:53
-
Madrid Tak Mau pakai Jersey Hijau?
Bolatainment 5 Maret 2013, 21:21
-
Carlos Yakin Madrid Akan Melaju ke Perempat Final
Liga Champions 5 Maret 2013, 21:20
-
Iniesta Yakin Barca Akan Singkirkan Milan
Liga Champions 5 Maret 2013, 21:01
LATEST UPDATE
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR