Menurut Gabi, mengangkat trofi adalah impiannya sejak kecil. Dia ingin mewujudkannya.
"Saya selalu bermimpi mengangkat trofi ini, tidak hanya sekarang namun sejak saya masih kecil. Ini adalah pertandingan paling akbar dalam hidup," kata Gabi kepada UEFA.com.
"Ketika Anda bermimpi, bermimpilah yang besar. Ini akan jadi hari yang luar biasa bagi kami semua."
Di final dua tahun lalu, di Lisbon, Atletico takluk 1-4 melawan Madrid lewat extra time. Menurut Gabi, memori pahit itu akan memotivasi Atletico untuk meraih hasil yang lebih baik kali ini.
"Final di Lisbon adalah sumber motivasi kami. Kami sudah bekerja keras sejak hari itu. Kami berharap bisa memetik buahnya kali ini," tegas Gabi. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Seedorf Anggap Madrid Tak Butuh Lewandowski
Liga Spanyol 28 Mei 2016, 23:55
-
Gerrard: Semoga Torres Juara Bersama Atletico Madrid
Liga Champions 28 Mei 2016, 23:49
-
Seedorf Berharap Ronaldo Pensiun di Madrid
Liga Spanyol 28 Mei 2016, 22:42
-
Seedorf Doakan Ronaldo Bersinar di Final Liga Champions
Liga Champions 28 Mei 2016, 22:29
-
Rummenigge: Lewandowski Tetap di Bayern Musim Depan
Liga Spanyol 28 Mei 2016, 21:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR