Bola.net - - Mario Gotze mengatakan bahwa Real Madrid bisa memberikan bahaya yang tak diduga-duga pada Borussia Dortmund, jika mereka tak menjaga konsentrasi sepanjang pertandingan.
Kedua tim akan saling berhadapan di pertandingan Liga Champions yang akan dimainkan di Westfalen pekan ini. Madrid menang di laga perdana mereka melawn APOEL, sementara Dortmund justru kalah 1-3 dari Tottenham di Wembley.
Madrid bakal datang tanpa sejumlah penggawa mereka yang mengalami cedera, seperti Karim Benzema, Marcelo, dan Mateo Kovacic.
Namun Gotze, yang mengaku semakin percaya diri sejak ditangani manajer Peter Bosz, mengatakan bahwa Los Blancos selalu punya potensi ancaman yang mematikan.
Real Madrid.
"Selalu ada pertandingan yang hebat jika anda melawan Real Madrid. Kami tahu soal situasi mereka. Ini akan menjadi pertandingan yang bagus," tutur Gotze menurut Goal International.
"Kami menantikan pertandingan yang sulit dan kami amat menghormati mereka. Kami ada dalam form yang bagus dan kami juga sangat percaya diri."
"Tim kami sangat bagus dalam melakukan pressing. Saya tak pernah mengalami yang seperti ini. Anda bisa lihat hasilnya di Bundesliga. Saya bisa memahami konsep permainan kami. Saya senang menguasai bola dan itu bagus untuk seorang gelandang."
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Nol Kemenangan di Dortmund, Nacho Ingin Catat Sejarah
Liga Champions 26 September 2017, 14:40
-
Zidane Anggap Casemiro Setara Dua Gelandang Legenda Prancis
Liga Spanyol 26 September 2017, 14:00
-
Peran Vital Castilla Dalam Sukses Zidane di Real Madrid
Liga Inggris 26 September 2017, 13:20
-
Terpesona Alli, Madrid Bersedia Lepas Gelandang Bintangnya
Liga Inggris 26 September 2017, 12:40
-
Buat Kejutan di Januari, Madrid Akan Hadirkan Bintang PSG
Liga Spanyol 26 September 2017, 10:10
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR