Tim Bavaria tersebut tidak berdaya menyusul dwigol dari Sergio Ramos dan Cristiano Ronaldo. Sang juara bertahan Liga Champions pun harus menyerah dengan agregat total 0-5 dan mengubur impian mereka bermain di final yang akan digelar di Lisbon.
"Semua yang terjadi di sepakbola datang dari permainan yang baik. Saya sudah menelan beberapa kekalahan yang sulit di sepanjang karir saya dan ini adalah salah satu di antaranya," tutur Guardiola pada reporter.
"Kami kemasukan gol melalui bola mati, namun kami bermain dengan amat buruk, itulah alasan mengapa kami kalah. Tidak ada alasan yang lain, seperti inilah sepakbola. Ketika anda bermain buruk, anda akan kebobolan banyak gol. Kami harusnya bisa mencetak gol dengan peluang yang kami miliki," pungkasnya.
Real Madrid kini tinggal menunggu pemenang antara Chelsea dan Atletico Madrid untuk mengetahui siapa lawan mereka di partai final. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Verratti Ingin Kembali Diasuh Ancelotti
Liga Eropa Lain 30 April 2014, 22:25
-
Beckenbauer: Ada Yang Salah Dengan Bayern
Liga Champions 30 April 2014, 22:07
-
Casillas Klaim Real Madrid Memang Pantas Menang
Liga Champions 30 April 2014, 21:00
-
Casillas Bahagia Beri Fans Madrid Final Liga Champions
Liga Champions 30 April 2014, 20:22
-
Modric: Madrid Pantas Melaju ke Final
Liga Champions 30 April 2014, 18:27
LATEST UPDATE
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR