Bola.net - - Gelandang Manchester City, Ilkay Gundogan, mengatakan bahwa manajer Josep Guardiola sudah mencatat start bagus di klub.
Mantan bos Barcelona dan Bayern Munchen menang di 10 laga perdana di semua kompetisi, usai musim panas ini didatangkan dari Bayern Munchen, meski kemudian melewati enam laga tanpa kemenangan.
Namun demikian, City kini tercatat menang tiga kali dan tidak pernah kalah di empat pertandingan terakhir, termasuk ketika mengalahkan Barcelona di Liga Champions, sekaligus jadi modal bagus menjelang laga lanjutan Grup C di Liga Champions.
"Saya amat bahagia bisa kembali. Ini perasaan yang istimewa. Start saya di City jauh lebih baik dari yang saya perkirakan, usai cedera," tutur Gundogan menurut Sportsmole.
"Manajer memiliki ide jelas mengenai apa yang ia inginkan. Kadang itu bekerja, kadang tidak, namun ini adalah start yang baik. Kami ingin mengulang kemenangan atas Barca. Jika kami ingin juara di kompetisi ini, kami harus bersaing dengan yang terbaik."
Kemenangan atas Gladbach dini hari nanti akan menjamin City lolos ke babak 16 besar.
Baca Juga:
- Beckham: Ibrahimovic Bertingkah Seperti Anak Kecil
- Iwobi: Visi Koscielny Bagus, Sanchez 'Anak Emas' Wenger
- Iwobi: Cazorla Paling Ber-Skill di Arsenal
- MU dan Adidas Bekerja Sama Agar Messi 'Bertahan' di Barcelona
- Alves: Messi Akan Terus Hebat di Manapun Dia Bermain
- Mata Ajak MU Bangkit dan Bersikap Positif
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Performa Aguero Lawan Barca Buat Eks City Ini Terkesima
Liga Champions 23 November 2016, 23:54
-
Berkat Guardiola, Aguero Kini Jadi Pemain Kelas Dunia
Liga Inggris 23 November 2016, 23:24
-
Messi Dikaitkan dengan Man City, Begini Reaksi Mourinho
Liga Inggris 23 November 2016, 22:15
-
Ini Alasan Sane Belum Bisa Bersinar di City
Liga Inggris 23 November 2016, 20:58
-
Ferdinand: Kane Harusnya Minta Gaji Setara Aguero
Liga Inggris 23 November 2016, 15:06
LATEST UPDATE
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR