Tim yang paling diwaspadai oleh Lopetegui tentu saja adalah Chelsea. Juara Inggris itu memang menjadi favorit utama untuk lolos ke babak 16 besar dari Grup G.
Bukan cuma itu, Chelsea juga dilatih oleh pelatih yang mengenal Porto dengan baik; Jose Mourinho. Meski mewaspadai semua lawannya, Lopetegui jelas memberikan Chelsea perhitungan lebih.
"Kami masuk ke grup yang keras dan sulit. Ada beberapa tim yang menjadi juara di liga masing-masing, salah satunya adalah juara Premier League. Chelsea adalah tim hebat dengan pemain yang tak terjangkau bagi kebanyakan tim Eropa lainnya. Mereka juga memiliki pelatih yang mengenal Porto dan sepakbola Portugal dengan baik," terang Lopetegui kepada UEFA.com.
Meski demikian, Lopetegui masih tetap optimis. Ia yakin akan bisa membuktikan kualitas Porto di atas lapangan nanti.
"Kami harus bekerja keras dan menunjukkan optimisme serta kepercayaan diri terhadap kemampuan kami sendiri. Kita lihat saka siapa yang akan menjadi yang terbaik di atas lapangan nanti." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Kami Latihan Bertahan Dengan Sembilan Pemain
Liga Inggris 28 Agustus 2015, 23:28
-
Mourinho Tak Ambil Pusing Soal John Stones
Liga Inggris 28 Agustus 2015, 22:05
-
Kenedy Bicara Kesan, Target dan Pemain Brasil di Chelsea
Liga Inggris 28 Agustus 2015, 15:40
-
Azpi: Saya Ingin Merasakan Trofi Liga Champions
Liga Champions 28 Agustus 2015, 13:16
-
Bila Chelsea Ingin Juara Eropa, Ini Resep Dari Azpilicueta
Liga Champions 28 Agustus 2015, 12:42
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs Paris FC 13 Januari 2026
Liga Eropa Lain 12 Januari 2026, 03:10
-
Skor Barcelona vs Real Madrid: Serunya El Clasico, Babak Pertama Berakhir 2-2
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 03:00
-
Hasil Thailand U-23 vs Irak U-23: Skor 1-1, Gol Menit 85 Selamatkan Gajah Perang!
Asia 12 Januari 2026, 02:51
-
Prediksi Juventus vs Cremonese 13 Januari 2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Liverpool vs Barnsley 13 Januari 2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 02:45
-
Hasil Bayern vs Wolfsburg: Luis Diaz dan Olise Bersinar, Die Roten Pesta 8 Gol!
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:29
-
Hasil Monchengladbach vs Augsburg: Kevin Diks Cetak Gol, Tuan Rumah Pesta 4-0
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:08
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
-
Tempat Menonton Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:46
-
Nonton Live Streaming Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:36
-
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:31
-
Man of the Match Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli
Liga Inggris 11 Januari 2026, 23:35
-
Man of the Match Fiorentina vs Milan: Dodo
Liga Italia 11 Januari 2026, 23:24
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR