
Bola.net - - Badan sepakbola Eropa UEFA baru saja selesai melakukan drawing untuk menentukan delapan partai yang akan dimainkan di babak 16 besar Liga Champions 2016/17.
Undian ini digelar di Nyon, Swiss dan dilakukan oleh legenda AC Milan, Ruud Gullit. Berikut hasil drawing babak 16 besar Liga Champions 2016/17 selengkapnya.
Manchester City vs AS Monaco
Real Madrid vs Napoli
Benfica vs Borussia Dortmund
Bayern Munchen vs Arsenal
Porto vs Juventus
Bayer Leverkusen vs Atletico Madrid
PSG vs Barcelona
Sevilla vs Leicester City
Tim yang disebut pertama bakal bertindak sebagai tuan rumah terlebih dahulu. Leg pertama babak 16 besar ini dimainkan pada 14, 15, 21 dan 22 Februari 2017 waktu Eropa. Sementara leg kedua akan dipentaskan pada 7, 8, 14 dan 15 Maret 2017 waktu Eropa.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Media Catalan Tuduh Ada Konspirasi di Drawing Liga Champions
Liga Champions 12 Desember 2016, 23:23
-
Bayern vs Arsenal, Boateng dan Ozil Perang Ejekan di Twitter
Liga Champions 12 Desember 2016, 22:14
-
Lagi-lagi Bertemu Bayern, Ini Saran Henry untuk Arsenal
Liga Champions 12 Desember 2016, 21:46
-
Madrid Sua Napoli, Butragueno Ingat Duel dengan Maradona
Liga Champions 12 Desember 2016, 21:08
-
Jadwal Lengkap Babak 16 Besar Liga Champions 2016/17
Liga Champions 12 Desember 2016, 20:37
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR