Zlatan Ibrahimovic membuat tuan rumah unggul dulu lewat tendangan bebas, sebelum John Obi Mikel menyamakan kedudukan.
Namun demikian, Cavani sang pemain pengganti mampu membuat tim asuhan Laurent Blanc meraih kemenangan, 12 menit sebelum laga bubar.
Ivanovic lantas mengatakan pada BT Sport: "Ini adalah pertandingan yang sulit, kami mencoba bermain seperti yang kami inginkan dan mencetak gol tandang, namun pada akhirnya mereka membuat gol masif."
"Ini amat sulit untuk tim kami, namun kami datang ke sini dengan keberanian dan kami mencoba mencetak gol. Kami punya beberapa peluang sebelum mereka membuat gol kedua. Kami harusnya bisa menang dan mencetak gol kedua."
"Kami harus lebih berhati-hati dengan permainan seperti ini, karena detail kecil bisa menentukan. Kami akan terus berjuang, semuanya sulit dan kami akan berusaha menang di kandang sendiri." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Obi Mikel Akui Sengaja Langgar Lucas
Liga Champions 17 Februari 2016, 22:16
-
Rumor Chelsea, Juventus Siap Perpanjang Kontrak Allegri
Liga Italia 17 Februari 2016, 18:45
-
Penyesalan Gelandang PSG Usai Kandaskan Chelsea
Liga Champions 17 Februari 2016, 17:43
-
5 Pelajaran Yang Bisa Dipetik Dari Laga PSG vs Chelsea
Liga Champions 17 Februari 2016, 15:45
-
'Bahkan Hazard Sendiri Kaget Dirinya Main Jelek'
Liga Inggris 17 Februari 2016, 14:39
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR