Bola.net - - Robert Lewandowski tidak berlatih bersama tim inti Bayern Munchen, usai sang bomber mencoba memulihkan diri dari cedera bahu yang ia alami agar bisa tampil melawan Real Madrid di Liga Champions tengah pekan ini.
Carlo Ancelotti mengatakan usai Lewandowski mencetak dua gol kala timnya menang 4-1 atas Borussia Dortmund pekan lalu, bahwa sang striker akan fit untuk turun di Allianz Arena.
Namun pemain Polandia, yang sudah membuat tujuh gol dalam delapan laga Eropa musim ini, tak ikut berlatih bersama timnya di awal pekan dan justru berlatih sendiri. Sementara kiper Manuel Neuer terus memulihkan diri usai menjalani operasi kaki.
Thomas Muller juga berlatih bersama tim inti Bayern dan sang striker mengaku amat antusias menghadapi Madrid dalam waktu dekat.
Thomas Muller
"Kami semua mempersiapkan diri dengan baik. Saya berlatih seperti biasa dan ini pertanda bagus," tutur Muller di Goal International.
"Kami semua amat percaya diri. Ini pertandingan besar Eropa antar dua tim. Tentu saja akan hebat jika saya ikut bermain."
"Anda juga menyadari apa yang terjadi di sekitar anda, tak hanya di media, namun ketika anda bertemu dengan kenalan anda. Semua berbicara mengenai pertandingan ini."
Bayern akan tampil tanpa bek Mats Hummels, yang mengalami cedera ligamen kaki kanan.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Boyong 22 Pemain ke Markas Bayern
Liga Champions 11 April 2017, 19:46 -
Tanpa Hummels, Bayern Diprediksi Tetap Bisa Saingi Madrid
Liga Champions 11 April 2017, 19:25 -
Bale: Zidane Pahami Madrid Luar dan Dalam
Liga Spanyol 11 April 2017, 17:07 -
Bayern di Allianz Arena: 7 Laga, 30 Gol, Kebobolan 2
Liga Champions 11 April 2017, 15:49 -
Dortmund Dituduh Sengaja Cederai Lewandowski Jelang Madrid
Liga Eropa Lain 11 April 2017, 15:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR