Tim asuhan Manuel Pellegrini tersingkir dari kompetisi dini hari tadi, usai menelan kekalahan 0-1 di Bernabeu, tanpa melepaskan satu pun tembakan tepat sasaran, usai sebelumnya sempat menahan Madrid imbang tanpa gol di Etihad.
Keane lantas mempertanyakan keyakinan yang dimiliki oleh skuat City terkait kemampuan mereka.
"Jika anda ingat dari pertandingan terakhir ketika mereka mengalahkan PSG, semua wawancara dengan manajer dan para pemain adalah fakta bahwa mereka sudah mencatat sejarah, jadi mungkin mereka sudah berpikir 'kami sudah melangkah sejauh mungkin'," tutur Keane pada ITV.
"Mereka sudah membuat progress yang bagus di beberapa tahun terakhir, dengan masuk semifinal, namun langkah berikutnya adalah masuk ke final."
"Kita sudah lihat di dua leg, bahwa mereka masih belum sempurna. Mereka membutuhkan para pemain bintang mereka tampil bagus di laga seperti ini dan mereka tidak pernah benar-benar melakukannya." [initial]
Baca Juga:
- Keane Yakin Van Gaal Tidak Akan Dipecat
- Resmi, Fellaini dan Huth Dijatuhi Hukuman 3 Laga Dilarang Bertanding
- Keane: MU Miskin Pemain Berkarakter
- Roy Keane: MU Harus Kerja Keras Musim Depan
- Minim Jam Bermain, Falcao Ditepikan Dari Timnas Kolombia
- Hamann: Arsenal Harus Lakukan Semua Cara Untuk Dapatkan Simeone
(itv/rer)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tribute Mantan Pemain Real Madrid Kepada Alvaro Arbeloa
Editorial 6 Mei 2016, 23:25
-
Eks Arsenal: Bale Sangat Bahagia di Real Madrid
Liga Spanyol 6 Mei 2016, 21:00
-
Hartson: Bale Adalah Pemain Spesial
Liga Spanyol 6 Mei 2016, 20:40
-
Lawan Valencia, Laga Perpisahan Arbeloa Dengan Madrid
Liga Spanyol 6 Mei 2016, 20:16
-
Florentino Perez Pertahankan Zidane Musim Depan
Liga Spanyol 6 Mei 2016, 18:51
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR