Bola.net - - Liverpool berhasil menembus final Liga Champions setelah bertarung ketat dengan AS Roma di semifinal. Di leg pertama pekan lalu, Liverpool berhasil mengalahkan Roma dengan skor telak 5-2 saat bermain di Anfield. Tapi Kamis (3/5) dini hari WIB tadi, AS Roma berhasil membalas Liverpool 4-2. Liverpool pun akhirnya berhak lolos dengan agregat 7-6.
Seusai pertandingan, pelatih Liverpool, Jurgen Klopp menyebut bahwa timnya tidak bermain cukup baik di leg kedua. Klopp juga tak segan menyampaikan pujiannya kepada tim AS Roma yang sudah menampilkan permainan terbaik.
"Saya harus memulai, dan mudah melakukannya, dengan pujian untuk Roma, yang memainkan pertandingan hebat," ujar Klopp dikutip dari laman UEFA.
"Ini adalah pertama kalinya kami tidak bermain cukup baik dari yang seharusnya bisa kami lakukan, jadi kami membutuhkan keberuntungan dan kami mendapatkan itu. Saya rasa kami layak masuk ke final, tetapi sebenarnya Roma juga layak mendapatkannya."
Perjuangan Liverpool menuju final Liga Champions ini memang tidak pernah mudah. The Reds bahkan harus bertarung di babak play-off terlebih dahulu untuk mendapatkan tempat di fase grup.
Bahkan sebelum melawan Roma di semifinal, Jordan Henderson dkk. harus bersaing dengan juara Premier League, Manchester City di babak perempat final. Secara keseluruhan penampilan skuat Liverpool memang cukup baik untuk tampil di laga final.
"Laju pertandingan yang sudah dimainkan para pemain, karakter yang mereka tunjukkan, mentalitas mereka, sepak bola yang mereka mainkan, ini edan!" tutup Klopp.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Salah: Ini Bukan Final Antara Saya Dan Ronaldo
Liga Champions 3 Mei 2018, 18:42
-
Bellamy: Madrid yang Sekarang Tidak Sebaik Yang Dulu
Liga Champions 3 Mei 2018, 18:25
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR