Kuipers memimpin pertandingan ketika Barca takluk 1-2 di Hampden Park melawan Celtic pada 7 November lalu. hasil itu merupakan kekalahan perdana Barca pada musim ini.
Secara keseluruhan, Kuipers telah memimpin lima laga Barcelona. La Blaugrana bisa mengemas tiga kemenangan, satu hasil seri dan sekali kalah ketika diwasiti oleh Kuipers.
Kuipers sebelumnya juga memimpin pertandingan PSG kontra Dynamo Kiev pada 18 September lalu. Saat itu, PSG menang 4-1 dalam pertandingan fase grup.
Pemain yang mungkin agak kesal kepada Kuipers adalah Zlatan Ibrahimovic. Pasalnya, Kuipers merupakan wasit yang memimpin laga Barca-AC Milan musim lalu. Saat itu Milan kalah 1-3 dan Kuipers menghadiahkan dua penalti kepada Barca.
Ibra sangat marah dengan keputusan Kuipers dan mengkritik sang pengadil setelah pertandingan. "Sekarang saya mengerti apa yang dirasakan Mourinho setiap kali bertanding di Camp Nou," kecam Ibra waktu itu. (mrc/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Saya Takut Jika Leo Messi Pensiun'
Liga Spanyol 10 April 2013, 21:53
-
Masa Depan Mourinho Ditentukan Pada Akhir Musim
Liga Spanyol 10 April 2013, 19:56
-
Reus: Barcelona Favorit Juara Liga Champions
Liga Champions 10 April 2013, 16:50
-
Ancelotti Tak Mau Ambil Pusing Soal Messi
Liga Champions 10 April 2013, 16:02
-
Momen Jelang Laga UCL: Barcelona vs PSG
Open Play 10 April 2013, 15:45
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR