Pujian tersebut dilontarkan pasca pertandingan Monaco melawan Fenerbahce di kualifikasi menuju babak grup Liga Champions. Pada pertandingan ini, Monaco menang dengan skor 3-1 dan Falcao mencetak satu gol lewat titik putih.
"Falcao adalah salah satu penyerang terbaik di dunia. Ketika dia harus diganti, kondisi menjadi tidak bagus untuk kami. Tapi kami tetap bermain bagus karena pemain punya disiplin pada taktik," ulas Jardim.
Hasil kemenangan 3-1 sendiri membuat Monaco selangkah lagi bisa lolos ke babak grup Liga Champions. Mereka mampu menumpas Fenerbahce dengan agregat 4-3. Pada leg pertama di Turki Fenerbahce menang dengan skor 2-1.
"Fenerbahce adalah klub besar dan Vitor Pereira adalah pelatih yang hebat, tapi Monaco lebih kuat. Bagi saya hasil ini bukan kejutan," tandasnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengalaman Akan Muluskan Jalan Juve di Liga Champions
Liga Champions 4 Agustus 2016, 22:32
-
Higuain Bisa Akhiri 20 Tahun Puasa Gelar Juventus
Liga Champions 4 Agustus 2016, 22:04
-
Kucka Berharap Milan Bisa Kembali ke Eropa
Liga Champions 4 Agustus 2016, 21:55
-
Musim Depan, Buffon Targetkan Juve Juara Liga Champions
Liga Champions 4 Agustus 2016, 21:37
-
Milan Masih Bisa Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Champions 4 Agustus 2016, 17:39
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR