
Bola.net - Benfica dan Barcelona akan berjumpa di leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2024/2025. Pertandingan UCL antara Benfica vs Barcelona ini dijadwalkan kick-off Kamis, 6 Maret 2025, jam 03.00 WIB, live streaming di Vidio.
Sebelumnya, dua tim ini telah bertemu di fase liga. Barcelona meraih kemenangan dramatis atas Benfica dalam laga sengit yang berlangsung di Lisbon. Pertandingan yang berakhir 5-4 untuk tim tamu ini memastikan Barcelona finis di peringkat kedua fase liga. Hasil itu sekaligus meloloskan Blaugrana langsung ke babak 16 besar.
Laga di Estadio da Luz tersebut berlangsung penuh drama sejak awal. Vangelis Pavlidis mencetak hat-trick dalam 30 menit pertama yang membuat Benfica sempat unggul 3-1 dan 4-2. Namun, dua gol Robert Lewandowski dan dua gol Raphinha membalikkan keadaan, dengan gol penentu tercipta di menit ke-96.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Benfica vs Barcelona
Kompetisi: Liga Champions 2024/2025
Pertandingan: Benfica vs Barcelona
Stadion: Estadio da Luz
Hari, tanggal: Kamis, 6 Maret 2025
Jam: 03.00 WIB
Siaran langsung TV: -
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Prediksi Starting XI Benfica vs Barcelona
Benfica (4-3-3): Trubin; Tomas Araujo, Antonio Silva, Otamendi, Carreras; Barreiro, Aursnes, Orkun Kokcu; Dahl, Kerem Akturkoglu, Pavlidis.
Pelatih: Bruno Lage.
Info skuad: Bah (cedera), Di Maria (cedera), Manu Silva (cedera), Renato Sanches (cedera), Florentino (meragukan).
Barcelona (4-3-2-1): Szczesny; Kounde, Ronald Araujo, Inigo Martinez, Balde; De Jong, Pedri, Olmo; Yamal, Raphinha; Lewandowski.
Pelatih: Hansi Flick.
Info skuad: Christensen (cedera).
Head to Head Benfica vs Barcelona
5 pertemuan terakhir
22/01/25 Benfica 4-5 Barcelona (Liga Champions)
24/11/21 Barcelona 0-0 Benfica (Liga Champions)
30/09/21 Benfica 3-0 Barcelona (Liga Champions)
06/12/12 Barcelona 0-0 Benfica (Liga Champions)
03/10/12 Benfica 0-2 Barcelona (Liga Champions).
5 pertandingan terakhir Benfica (M-M-S-M-M)
13/02/25 Monaco 0-1 Benfica (Liga Champions)
16/02/25 Santa Clara 0-1 Benfica (Primeira Liga)
19/02/25 Benfica 3-3 Monaco (Liga Champions)
23/02/25 Benfica 3-0 Boavista (Primeira Liga)
27/02/25 Benfica 1-0 Sporting Braga (Taca de Portugal).
5 pertandingan terakhir Barcelona (M-M-M-S-M)
10/02/25 Sevilla 1-4 Barcelona (La Liga)
18/02/25 Barcelona 1-0 Rayo Vallecano (La Liga)
23/02/25 Las Palmas 0-2 Barcelona (La Liga)
26/02/25 Barcelona 4-4 Atletico Madrid (Copa del Rey)
02/03/25 Barcelona 4-0 Real Sociedad (La Liga).
Klasemen Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Szczesny: Pahlawan Senyap di Balik Kemenangan Barcelona atas Benfica
Liga Champions 6 Maret 2025, 13:30 -
3 Faktor Kunci Kemenangan Barcelona di Kandang Benfica
Liga Champions 6 Maret 2025, 13:17
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR