
Bola.net - PSG akan bentrok melawan Manchester City di matchday 2 Grup A Liga Champions 2021-22, Rabu (29/09/2021) dini hari WIB. Link live streaming ini bisa Bolaneters dapatkan di Vidio.com.
Manchester City tentu bertekad meneruskan start apik mereka di Liga Champions musim ini usai di matchday pertama mengalahkan RB Leipzig dengan skor 6-3.
Sementara itu, PSG hanya mampu bermain imbang 1-1 kala melawat ke markas Club Brugge. Les Parisien pun berambisi meraih kemenangan perdana mereka di Liga Champions musim ini.
Sayang, ambisi PSG mengalahkan City bisa jadi cukup berat terwujud karena mereka tak bisa memainkan sang bintang, Lionel Messi yang masih harus berkutat dengan cedera.
PSG dan City sendiri sama-sama membawa modal apik jelan bentrok kali ini. Akhir pekan kemarin, PSG mengalahkan Montpellier 2-0, sedangkan City mempermalukan Chelsea 1-0.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Live Streaming PSG vs Manchester City
Pertandingan: PSG vs Manchester City
Venue: Parc des Princes
Hari: Rabu, 29 September 2021
Kick-off: 02.00 WIB.
Live: SCTV
Link Live Streaming: Vidio (KLIK DI SINI)
Head-to-Head
Head-to-Head di Kompetisi Klub UEFA
- Pertemuan: 5
- PSG menang: 0
- Gol PSG: 3
- Imbang: 2
- Manchester City menang: 3
- Gol Manchester City: 7
Empat Pertemuan Sebelumnya
- 05-05-21 Manchester City 2 - 0 PSG (UCL)
- 29-04-21 PSG 1 - 2 Manchester City (UCL)
- 13-04-16 Manchester City 1 - 0 PSG (UCL)
- 07/04/16 PSG 2 - 2 Manchester City (UCL)
Jangan lupa ya Bolaneters, saksikan live streaming PSG vs Manchester City hanya di Vidio. Dan ikuti terus perkembangan terbaru dan terlengkap seputar sepak bola internasional hanya di Bola.net.
Jangan Lewatkan:
- Kylian Mbappe dan Deretan Calon Bintang Baru Real Madrid di Tahun 2022
- Termasuk Erling Haaland, Inilah 5 Pemain yang Layak Ditunggu Aksinya di UCL Malam Ini
- Akhirnya! Gianluigi Donnarumma Akan Jalani Debut Liga Champions di Laga PSG vs Man City
- Battle of WAGs Liga Champions: PSG vs Manchester City
- Pochettino: Gianluigi Donnarumma Tidak Bahagia di PSG?
- PSG vs Man City: Guardiola Berharap Messi Bisa Main
- Jelang PSG Vs Manchester City, Berikut Nostalgia Prestasi Guardiola dan Messi di Barcelona
- Kutandai Kau! Messi Diklaim tak Akan Lupakan Perlakuan Pochettino Saat Lawan Lyon
- Kontoversial! Kata Anelka, Messi Harus Jadi Pelayan Mbappe di PSG
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Gagal Bajak Mbappe dari PSG, Apa Kata Kroos?
Liga Spanyol 29 September 2021, 17:44 -
'Bersama Trio MNM, PSG Bisa Menangkan Semua Pertandingan'
Liga Champions 29 September 2021, 14:16 -
Puja-Puji untuk Lionel Messi Usai Gol Debut di PSG: Sempurna, Fantastis, Wow, Woow, Wow!
Liga Champions 29 September 2021, 13:33 -
Rio Ferdinand: Lionel Messi Cepat, Kuat, Seimbang, Berteknik, dan Fenomenal
Liga Champions 29 September 2021, 13:00 -
PSG Sikat Man City, Messi Akhirnya Pecah Telur
Galeri 29 September 2021, 11:54
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Villarreal: Vinicius Junior
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 04:11 -
Dari Parma ke Inter Milan: Bonny, Chivu, dan Chemistry yang Terjaga
Liga Italia 5 Oktober 2025, 03:39 -
Ange-Yoan Bonny Bonny, Energi Baru yang Langsung Menyatu di Inter
Liga Italia 5 Oktober 2025, 03:23 -
Dua Pemain Muda Hebat untuk Masa Depan Inter Milan
Liga Italia 5 Oktober 2025, 02:53 -
Man of the Match Chelsea vs Liverpool: Moises Caicedo
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 02:03 -
Inter vs Cremonese: Bonny Gemilang dengan 1 Gol dan 3 Assist
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:47 -
Man of the Match Inter Milan vs Cremonese: Ange-Yoan Bonny
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:36 -
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR