Leg pertama semifinal Liga Champions antara kedua tim sempat imbang 1-1 hingga Carvajal melanggar Carlos Tevez di kotak penalti. Hal tersebut membuat sang pemain Argentina sukses mencetak gol kemenangan timnya di Turin dini hari tadi.
"Lucu bagaimana wasit yang memberikan dua kartu kuning menerapkan aturan yang sama, seperti wasit yang tidak memberikan dua kartu kuning pada Carvajal, bukan demikian?" tulis Turan di akun Twitter miliknya.
Turan sendiri pernah mendapat kartu merah dari wasit kala ia menghadapi tim asuhan Carlo Ancelotti di leg kedua perempat final Liga Champions.
Madrid sendiri masih harus menghadapi Valencia di La Liga pekan ini, sebelum menjamu Juventus di leg kedua pekan depan.
*) Berita ini telah mengalani proses penyuntingan. Sebelumnya tertulis bahwa Turan pernah menerima kartu merah dari wasit Martin Atkinson. Sedangkan kala itu sang pemain diusir oleh Felix Byrch. Bola.net memohon maaf sebesar-besarnya atas kesalahan ini. [initial]
(twi/rer)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditarik Keluar Lawan Real Madrid, Carlos Tevez Maki Allegri?
Liga Champions 6 Mei 2015, 22:17
-
Hamann Tak Terkejut Bale Main Buruk Lawan Juventus
Liga Champions 6 Mei 2015, 21:53
-
Paul Scholes Sarankan Juventus Tak Mainkan Pogba di Bernabeu
Liga Champions 6 Mei 2015, 20:29
-
Agen Gareth Bale Balas 'Serangan' Roy Keane
Liga Champions 6 Mei 2015, 17:35
-
Juventus Akan Kembali ke Jajaran Klub Elite Eropa
Liga Champions 6 Mei 2015, 16:46
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR