Keputusan Alex Ferguson pensiun di akhir musim nanti disikapi kubu Man United dengan serius. Mereka ingin memperkuat skuad musim depan dengan mendatangkan dua bintang El Real, Angel Di Maria dan Pepe.
Dengan semakin menuanya Rio Ferdinand dan Nemanja Vidic yang sering berkutat dengan cedera, MU ingin menambah kekuatan di lini pertahanan. Nama Pepe muncul sebagai salah satu alternatif bidikan United.
Namun melihat track record Pepe dalam urusan kedisplinan, nampaknya akan menjadi kejutan jika kabar United mengincar bek Portugal itu benar adanya.
Angel Di Maria mungkin menjadi nama yang lebih realistis diincar MU. Catatan mengesankan pria Argentina di La Liga musim ini memang menarik perhatian klub besar Eropa.
Dengan menurunnya permainan Nani, Antonio Valencia, dan Ashley Young di sisi sayap United, kemungkinan MU ingin merekrut Di Maria semakin besar. (co/pra)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Karanka: Pepe Tersingkir Karena Varane
Liga Spanyol 9 Mei 2013, 22:06
-
Xabi: Jangan Ada Lagi Kontroversi Tentang Casillas
Liga Spanyol 9 Mei 2013, 21:13
-
Ronaldo Tunjukkan Sinyal Bertahan Lewat Selebrasi?
Video Unik 9 Mei 2013, 19:00
-
Ditepikan Mou, Xabi Kagumi Reaksi Casillas
Liga Spanyol 9 Mei 2013, 17:30
-
Terganjal Kompensasi, Mou Urung ke Chelsea?
Liga Inggris 9 Mei 2013, 16:30
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR