Bola.net - - Kekalahan atas Real Madrid di final Liga Champions hari Minggu (27/5) kemarin menjadi akhir yang pahit untuk Liverpool musim ini. Meskipun demikian, Robbie Fowler yang merupakan legenda The Reds menganggap ini sebagai permulaan bagi Jurgen Klopp.
Harapan Liverpool untuk menjuarai Liga Champions musim depan sirna begitu penyerang Los Merengues, Gareth Bale, menciptakan gol keduanya. Pada akhir pertandingan, klub asal Inggris tersebut dinyatakan kalah 1-3.
Hasil tersebut membuat sang pelatih, Jurgen Klopp, kembali gagal mempersembahkan gelar kepada Liverpool. Pada tahun 2016 lalu, pelatih asal Jerman itu juga tak bisa berbuat banyak saat melihat timnya kalah atas Sevilla dengan skor yang sama.
Pertandingan itu sendiri tentu menjadi kenangan pahit baik bagi Liverpool maupun penggemarnya. Namun bagi Fowler, kekalahan tersebut justru hanyalah awal dari perjalanan bekas klubnya itu ke masa depan.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Awal untuk Klopp

"Kami berbicara mengenai taktik dan manajemen, pemain dan kebanggaan, tapi hal yang menonjol bagi saya adalah rasa cintanya kepada pemain serta Liverpool sebagai klub sepakbola, dan semangat luar biasa untuk pekerjaannya," tambahnya.
"Yang benar-benar terlintas adalah perasaaan istimewanya untuk melatih Liverpool, dan cinta sejatinya untuk para pemain. Mereka juga bisa melihat kepuasan yang didapatkan saat bermain untuk tim itu," pungkasnya.
Akan Kembali di Musim Depan

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pujian Eks Presiden Madrid Untuk Gol Bale
Liga Champions 28 Mei 2018, 23:30
-
Kuncian Ramos Pada Salah Ternyata Gerakan Ilegal Dalam Judo
Liga Champions 28 Mei 2018, 22:19
-
Dukungan Kawan dan Lawan Untuk Karius
Liga Champions 28 Mei 2018, 21:20
-
Karius Mungkin Harus Tinggalkan Liverpool
Liga Champions 28 Mei 2018, 16:00
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR