
Meski dini hari kemarin takluk 0-2 dari Napoli pada laga pamungkas fase grup di San Paolo, namun The Gunners tetap melaju ke fase perdelapan final, dengan keunggulan selisih gol dari Il Partenopei.
Sayangnya, kekalahan kemarin membuat posisi puncak yang diraih tim besutan Arsene Wenger diserobot Borussia Dortmund. Akibatnya, Arsenal harus menghadapi konsekuensi bertemu dengan tim juara grup di fase berikut.
Terkait hal itu, Mertesacker mengaku tak peduli dengan siapapun lawan yang didapat timnya, pada undian yang akan dilakukan pada 16 Desember mendatang. Pasalnya, musim lalu mereka sudah mendapat pengalaman hebat saat bertemu Bayern Munich di babak knockout.
"Ini sama seperti tahun lalu, kami mendapatkan Bayern musim lalu dan nyaris lolos," ujar Mertesacker.
"Ketika anda melihat tim yang finish di puncak klasemen, jika anda mengambil salah satu, saya tidak akan peduli jika memang ingin lolos musim ini. Kami mendapat hasil yang bagus di Munich musim lalu, dan setelah itu kami menjalani sebuah musim yang fantastis." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Ajax, Balotelli Seharusnya Mendapat Kartu Merah
Liga Champions 13 Desember 2013, 23:56
-
'Duet Ibra-Cavani Lebih Kuat Dibanding Messi-Neymar'
Liga Champions 13 Desember 2013, 23:52
-
Tak Ada Nama Messi Dalam Team of The Year 2013 Versi Pagliuca
Editorial 13 Desember 2013, 19:57
-
Rafael Bersyukur MU Terhindar Dari Bayern
Liga Champions 13 Desember 2013, 17:55
-
Arsenal Ingin Selamatkan Karir Striker Milan
Liga Champions 13 Desember 2013, 15:04
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR