Kubu Barca membenarkan jika Messi mengalami cedera pada hamstring kanannya dan akan menjalani pemeriksaan lebih lanjut pada hari Rabu waktu setempat untuk memastikan seberapa masalah yang dialaminya.
Messi memang membawa Blaugrana unggul di menit 38, meneruskan umpan Dani Alves. Namun ia tampak mengalami kejang otot di akhir babak pertama dan membatasi gerakannya hanya di sisi lapangan.
Setelah sempat berbicara dengan sang bintang jelang turun minum, pelatih Barca Tito Vilanova memutuskan untuk memarkir Messi di babak kedua dan menggantikannya dengan Cesc Fabregas. Barca akhirnya mengakhiri laga di Parc des Princes itu dengan skor imbang 2-2. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibra: Hasil Imbang Paling Adil
Liga Champions 3 April 2013, 21:27
-
Alves: PSG Jago Ciptakan Peluang
Liga Champions 3 April 2013, 20:20
-
Xavi: Barca Harusnya Menang 2-1
Liga Champions 3 April 2013, 19:47
-
Messi Diperkirakan Cedera Tiga Pekan
Liga Champions 3 April 2013, 18:33
-
Redam Barca, Leonardo Puji Taktik Sempurna Ancelotti
Liga Champions 3 April 2013, 16:53
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR