Meski demikian, gelandang Joao Moutinho menganggap keunggulan dua gol atas The Gunners bukanlah jaminan timnya lolos. Ia lantas berkaca pada nasib juara bertahan Real Madrid, yang dipaksa mengalami senam jantung setelah keunggulan 2-0 di kandang Schalke nyaris musnah setelah kalah 2-3 saat ganti menjadi tuan rumah di Santiago Bernabeu.
Skuat Monaco saat merayakan kemenangan 3-1 di London"Jika kami berpikir keunggulan dua gol sudah membawa kami lolos, Arsenal bisa menghabisi kami. Kita semua mengetahui betapa Real Madrid berada dalam bahaya terdepak setelah kalah di kandang sendiri kala menghadapi Schalke," ungkap Moutinho seperti dilansir situs resmi klub.
"Kami harus tetap tampil di level tertinggi saat menjamu Arsenal untuk bisa lolos."
Monaco sendiri berangkat menjalani laga ini dengan modal mantap setelah meraih kemenangan telak 3-0 atas Bastia akhir pekan lalu. (asm/mri)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Posisi Gareth Bale di Wales Bakal Digeser
Piala Eropa 17 Maret 2015, 23:45
-
Iniesta: Man City Dulu, Baru Kemudian Real Madrid
Liga Champions 17 Maret 2015, 22:18
-
Luis Figo dan Pemain Yang Pernah Perkuat Barca-Real Madrid
Editorial 17 Maret 2015, 21:35
-
Ronaldo dan Bale Masuk Incaran Duo Manchester
Liga Inggris 17 Maret 2015, 20:12
-
Harga Tiket Camp Nou Mahal, Madridista Cibir Barcelona
Liga Spanyol 17 Maret 2015, 16:49
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR