Bola.net - - Raksasa EPL, Manchester United nampaknya benar-benar serius ingin mendatangkan Winger Benfica, Goncalo Guedes. Kubu Setan Merah dikabarkan sudah mengirimkan pemandu bakat mereka untuk mengamati aksi sang Winger di Benfica baru-baru ini.
Nama Goncalo Guedes ini memang disebut-sebut sebagai berlian muda di Liga Portugal saat ini. Kecepatan serta ketajamannya di posisi sayap membuatnya kerap dijuluki The Next Cristiano Ronaldo.
Kabar minat Setan Merah terhadap pemain 19 tahun itu nampaknya benar-benar mendekati kenyataan. Menurut laporan media Portugal, A Bola kubu Setan Merah kedapatan mengirimkan pemandu bakat mereka saat Benfica berhadapan dengan Dynamo Kiev pada pertandingan Liga Champions tengah pekan ini.
Menurut kabar tersebut, para pemandu bakat MU itu mengamati dengan serius performa Guedes sepanjang pertandingan. Setan merah sendiri bisa memboyong punggawa Timnas Portugal tersebut jika mereka bisa membayarkan klausul sang pemain yang kabarnya mencapai angka £54 Juta kepada Benfica.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Berpartisipasi Dalam Crossbar Challenge, Hasilnya?
Open Play 3 November 2016, 23:17
-
Juan Mata Pemain MU Terbaik Bulan Oktober
Liga Inggris 3 November 2016, 22:05
-
Berbatov Akui Ronaldo Sebagai Salah Satu Rekan Terbaiknya
Liga Inggris 3 November 2016, 22:02
-
Ini Alasan Martial Tak Masuk dalam Skuat Prancis
Piala Dunia 3 November 2016, 21:38
-
Vidic Bek Paling Tangguh Yang Dihadapi Berbatov
Liga Inggris 3 November 2016, 21:32
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR