Masalahnya, Chiellini dibekap dan 'dinaiki' oleh Vincent Kompany sehingga tak berdaya menghalau bola. Akibat gangguan Kompany itu, Chiellini tak bisa berbuat banyak dan malah mengarahkan bola ke gawangnya sendiri.
Pellegrini menegaskan bahwa tindakan Kompany itu adalah pelanggaran. Karenanya, Pellegrini sepakat dengan anggapan bahwa gol itu seharusnya dianulir.
"Benar, gol itu harusnya dianulir. Sudah sangat jelas bahwa gol itu tak boleh disahkan. Kami berharap akan bisa membalik kedudukan saat kami menghadapi mereka di Turin nanti. Malam ini kami harus menghadapi Gigi Buffon yang tampil luar biasa," terang Pellegrini seperti dilansir Football Italia.
Sebelum menghadapi Juventus, Manchester City selalu menang dalam lima pertandingan kompetitif. City bahkan belum pernah kebobolan sebelum bertemu Juve. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Kenang 19 Tahun Debut Patrick Vieira Lewat Video
Open Play 16 September 2015, 22:25
-
Bukan Manchester City, Pogba Sebut Mereka Qatar City
Liga Inggris 16 September 2015, 21:21
-
Kemenangan Juve Lawan City Adalah Kebangkitan di Serie A
Liga Italia 16 September 2015, 18:30
-
Own Goal, Sebelum Chiellini Ada Igor Tudor
Liga Champions 16 September 2015, 16:03
-
Clean Sheet 635 Menit City Putus Oleh Mandzukic
Liga Champions 16 September 2015, 15:48
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR