Di pentas domestik, Bayern berada di posisi dua meski mempunyai poin yang sama dengan pimpinan klasemen sementara Bundesliga Borussia Dortmund. Sama halnya dengan Olympiakos yang meraih hasil sempurna di liga.
Pasukan Josep Guardiola memang mempunyai kualitas skuat yang lebih baik. Namun juara Liga Yunani itu bukanlah lawan yang pantas dipandang remeh. Sebagai tuan rumah, Olympiakos tentunya ingin memberikan perlawanan maksimal di depan pendukungnya sendiri.
Thrylos tentunya sangat berharap dengan pengalaman yang dimiliki gelandang veteran Esteban Cambiaso. Selain itu Brown Ideye dengan dukungan Alejandro Dominguez siap memberikan ancaman kepada tim tamu.
Bayern sendiri memang belum pernah bertemu dengan Olympiakos. Namun mereka sudah mempersiapkan Robert Lewandowski dan Thomas Muller untuk mendulang gol di kandang lawan.
Franck Ribery dan Arjen Robben belum bisa tampil karena masih berkutat dengan cedera. Meskipun begitu, Douglas Costa sangat bisa diandalkan untuk menggantikan peran kedua pemain tersebut. (bola/ada)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Perkiraan Susunan Pemain

Bayern Munchen (4-2-3-1): Neuer; Lahm, Xabi Alonso, Boateng, Bernat; Vidal, Thiago; Gotze, Muller, Douglas Costa; Lewandowski.
Statistik

10/08/15 Olympiakos 2 - 1 Besiktas
13/08/15 Olympiakos 1 - 1 Qatar
24/08/15 Olympiakos 3 - 0 Panionios
29/08/15 Levadiakos 0 - 2 Olympiakos
13/09/15 Olympiakos 3 - 1 Platanias
Lima Pertandingan Terakhir Bayern Munchen
22/08/15 Hoffenheim 1 - 2 Bayern Munchen
29/08/15 Bayern Munchen 3 - 0 Bayer Leverkusen
30/08/15 Fanclub Red Power 0 - 5 Bayern Munchen
04/09/15 Jahn Regensburg 3 - 1 Bayern Munchen
12/09/15 Bayern Munchen 2 - 1 Augsburg
Prediksi

Meski bermain di hadapan pendukungnya sendiri, namun Olympiakos tidak akan mudah mengatasi perlawanan dari Die Roten. Bolanet memprediksi laga ini akan dimenangkan Bayern dengan skor 2-0.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rakitic Ingin Barca Menjadi Tim Pertama Juarai UCL Beruntun
Liga Champions 15 September 2015, 23:47
-
Bagi Falque, Messi Berasal Dari Planet Lain
Liga Champions 15 September 2015, 23:36
-
Menurut Rakitic, Inilah Pemain AS Roma yang Harus Diwaspadai
Liga Champions 15 September 2015, 23:31
-
Lawan Barca, Roma Tampil dengan Rendah Hati
Bola Indonesia 15 September 2015, 23:25
-
Roma Tak Siapkan Strategi Anti-Messi & Parkir Bus
Liga Champions 15 September 2015, 23:22
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR