Madrid pun kemudian menggantikan Benitez dengan Zinedine Zidane yang selama ini menangani Castilla. Zidane memang sudah lama disiapkan oleh Real Madrid untuk menjadi pelatih masa depan mereka.
Namun menurut jurnalis sepakbola Spanyol.,Graham Hunter, Zidane bukanlah pilihan pertama Madrid. Sebelum menunjuk Zidane, Madrid sempat mendekati Josep Guardiola. Namun kemudian tawaran Madrid hanya bertepuk sebelah tangan.
"Enam pekan lalu Madrid mendekati Guardiola untuk segera mengambil alih kepelatihan. Ini menandakan bahwa Guardiola masih dianggap sebagai pilihan terbaik bagi banyak klub. Ini juga menandakan bahwa para petinggi Madrid sudah mengambil langkah yang sangat salah, sampai-sampai mereka mendekati seseorang yang secara terbuka mengaku sebagai anti-Madridista," cetus Hunter kepada BBC Sport.
Madrid tidak menjelaskan secara detail mengenai kontrak Zidane di tim utama. Namun diyakini bahwa Zidane hanya akan menjadi pelatih interim sampai akhir musim nanti. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luis Enrique Sebut Pemecatan Memalukan
Liga Spanyol 5 Januari 2016, 23:34
-
Enrique Tak Kaget Benitez Dipecat
Liga Spanyol 5 Januari 2016, 23:30
-
Benitez Ulangi Kesalahan Saat di Inter Milan
Liga Spanyol 5 Januari 2016, 23:24
-
Zidane Pertama, Benzema ke-100
Liga Spanyol 5 Januari 2016, 23:18
-
Mancini Dukung Zidane Sukses di Madrid
Liga Italia 5 Januari 2016, 22:36
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






















KOMENTAR