Pemilihan skuat terbaik ini dilakukan oleh panel teknis UEFA yang terdiri dari:
Jean-Francois Domerque dari Prancis
Ioan Lupescu dari Rumania
Gines Melendez dari Spanyol
Mizu Paatelainen dari Finlandia
Thomas Schaaf dari Jerman.
Skuat terbaik ini terbentuk atas 18 pemain yang terdiri dari dua kiper, lima bek, enam gelandang dan lima penyerang. Tak disebutkan best starting XI dalam pemilihan ini.
Barcelona yang menjadi juara mendominasi dengan mengirimkan 10 pemainnya. Juventus yang merupakan runner-up memiliki lima pemain. Real Madrid diwakili dua pemain sementara Chelsea menyertakan satu pemain.
Berikut adalah skuat terbaik Liga Champions 2015-16 per posisi versi UEFA. (uefa/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Penjaga Gawang

- Marc-André Ter Stegen (Jerman - Barcelona)
- Gianluigi Buffon (Italia - Juventus)
Bek

- Branislav Ivanovic (Serbia - Chelsea)
- Javier Mascherano (Argentina - Barcelona)
- Gerard Piqué (Spanyol - Barcelona)
- Giorgio Chiellini (Italia - Juventus)
- Jordi Alba (Spanyol - Barcelona)
Gelandang

- Ivan Rakitic (Kroasia - Barcelona)
- Andrés Iniesta (Spanyol - Barcelona)
- Sergio Busquets (Spanyol - Barcelona)
- Claudio Marchisio (Italia - Juventus)
- Toni Kroos (Jerman - Real Madrid)
- Andrea Pirlo (Italia - Juventus)
Penyerang

- Luis Suárez (Uruguay - Barcelona)
- Neymar (Brasil - Barcelona)
- Lionel Messi (Argentina - Barcelona)
- Álvaro Morata (Spanyo - Juventus)
- Cristiano Ronaldo (Portugal - Real Madrid)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Simeone Akui Ingin Bawa Pulang Filipe Luis
Liga Spanyol 10 Juni 2015, 20:06
-
Petr Cech Pilih Arsenal, PSG Mundur Dari Perburuan?
Liga Inggris 10 Juni 2015, 19:34
-
Mourinho Ungkap Rahasia Kesuksesan Menangani Tim Eropa
Liga Inggris 10 Juni 2015, 16:26
-
Chelsea Sudah Siap Tancap Gas untuk Parkir Bus
Liga Inggris 10 Juni 2015, 15:55
-
Hazard Sebut Tiga Pemain Chelsea Ini Sebagai Pemain Besar
Liga Inggris 10 Juni 2015, 15:51
LATEST UPDATE
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Pengakuan Emosional Maldini: Sulit Bicara Soal AC Milan, Tapi Hati Tetap Merah Hitam
Liga Italia 19 November 2025, 17:00
-
Simak BRI Super League 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 16:57
-
Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 19 November 2025, 16:44
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Puja-puji Matheus Cunha untuk Rekrutan Anyar MU Ini: Enak Banget Main Ama Dia!
Liga Inggris 19 November 2025, 16:29
-
Bakal Cabut dari MU, Jadon Sancho Bakal Lanjutkan Karir Jauh dari Inggris
Liga Inggris 19 November 2025, 16:21
-
Duh, MU Tidak Bisa Angkut Joao Gomes di Januari 2026?
Liga Inggris 19 November 2025, 16:11
-
CEO Cloudflare Ungkap Penyebab X dan ChatGPT Lumpuh: Bukan Serangan Siber
News 19 November 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR