
Bola.net - Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer mengungkapkan alasan dirinya tak membawa Edinson Cavani dalam lawatan ke markas PSG, Rabu (21/10/2020) dini hari WIB nanti.
Cavani bergabung dengan United di hari terakhir jendela transfer musim panas kemarin. Ia digaet secara gratis setelah kontraknya bersama PSG habis.
Meski demikian, Cavani baru bisa berlatih bersama skuad United sejak pekan ini setelah lebih dulu harus menjalani masa isolasi mandiri sebagai bagian dari protokol Covid-19.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Masih Belum Siap
Solskjaer menyatakan bahwa Cavani masih belum siap 100 persen untuk menjalani debutnya bersama United, terutama setelah ia lama tak bermain.
"Kami ingin dia berada di sana juga, tapi dia tak bermain untuk waktu yang lama," ujar Solskjaer tentang absennya Cavani seperti dikutip RMC Sport.
"Kami pikir lebih baik dia melanjutkan latihan. Untuk mempersiapkan diri dengan lebih baik. Edi [Cavani] tahu apa yang dia inginkan dan apa yang dia butuhkan. Dia merasa tidak cukup siap." imbuhnya.
Bruno Fernandes Bisa Maklum
Gelandang andalan Manchester United, Bruno Fernandes pun bisa memaklumi absennya Cavani di kandang PSG. Fernandes pun yakin Cavani bakal berkontribusi banyak di laga-laga selanjutnya.
"Dia tidak ada di sini adalah hal yang normal, dengan hanya dua hari latihan dia perlu merasa lebih baik. Dia beradaptasi dengan baik. Kami hanya melakukan satu sesi latihan bersama. Dia suka berlatih keras," tutur Fernandes.
"Dia memiliki kualitas untuk menjadi pemimpin bagi kami, dari cara dia berlatih. Dia akan menjadi penting bagi kami." tukasnya.
Sumber: RMC Sport
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Butuh Keajaiban untuk Kalahkan PSG
Liga Champions 20 Oktober 2020, 22:22
-
Ketika Madrid Harus Memilih di Antara Mbappe Atau Haaland
Liga Spanyol 20 Oktober 2020, 22:15
-
Bruno Fernandes Jadi Kapten Permanen MU? Sepertinya Oke Juga
Liga Inggris 20 Oktober 2020, 22:00
-
PSG vs Manchester United, Jual Beli Serangan Dimulai Sejak Menit Pertama
Liga Champions 20 Oktober 2020, 21:53
-
Usai Newcastle, Manchester United Pede Tumbangkan PSG
Liga Champions 20 Oktober 2020, 20:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Newcastle vs Leeds 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 15:39
-
AC Milan dan Pola Mencetak Gol dari Shot on Target Pertama
Liga Italia 7 Januari 2026, 15:36
-
Proliga 2026 Segera Dimulai, Pontianak Jadi Tuan Rumah Seri Pertama
Voli 7 Januari 2026, 15:27
-
Duel Antarlini Persib Vs Persija di BRI Super League: Sengit di Setiap Posisi
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 14:52
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR